Kedendaman Junia, sang vampir bangsawan, terhadap seseorang yang membunuh orangtuanya mendarah daging. Kemarahan itu abadi bersamanya. Menyamar sebagai primadona, menyelusup kedalam kehidupan bangsawan-bangsawan bangsat, memeras dan membunuh mereka.
Itu semua tidaklah mudah. Meski dengan bantuan Thomas-vampir bangsawan Belanda-aksinya terus dipergoki oleh anggota militer Inggris, Eugene.
Apakah Junia akan tertangkap? Bisakah dia mengungkap pelaku dari pembunuhan keluarganya?
Bagaimana reaksi para bajak laut dan angkatan laut era lama terhadap perjalanan bajak laut Luffy?
Ya, tinggal baca aja disini
Semua karakter milik Oda-sensei
Aku cuma buat ceritanya aja
Semua gambar fanart di fanfic ini dari Pinterest
Rilis : 22 Okt 2021
End : -