Story cover for [Un-predictable] by astu99
[Un-predictable]
  • WpView
    Reads 1,222
  • WpVote
    Votes 70
  • WpPart
    Parts 6
  • WpView
    Reads 1,222
  • WpVote
    Votes 70
  • WpPart
    Parts 6
Ongoing, First published Apr 11, 2015
Gilang Satria Bagaskara. Player hebat yang diakui seantero sekolah. Tampan dan populer. Tiada hari tanpa cewe di sampingnya. Hingga suatu saat ia sadar, ada satu orang yang membencinya.

Safira Lunaria. Ketua dari Palang Merah Remaja sekolahnya. Bertanggung jawab atas UKS dan ekskulnya. Sangat membenci Gilang karena suatu hal sensitif.

Tidak pernah akur ketika bertemu, tapi saling memikirkan satu sama lain.
All Rights Reserved
Sign up to add [Un-predictable] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Love Hurts by RennySande
11 parts Complete
Sejak kecil Renata adalah gadis yang hidup penuh dengan perasaan cinta di hatinya, ia sangat mencintai orang-orang disekelilingnya, meski tak pernah ada seorang pun yang mencintainya termasuk-Natalia-ibu kandungnya sendiri. Renata selalu merasa bahwa Natalia sangat membencinya. Selama ini Renata hanya bisa bermimpi jika suatu saat nanti ia bisa merasakan kasih sayang dan pelukan hangat dari wanita yang melahirkannya itu. Selama ini yang menjadi penghibur dan penopang terbesar dalam hidupnya adalah-Romeo-sahabatnya sejak kecil. Romeo selalu menganggapnya sebagai Adik dan tidak pernah lebih dari itu, walaupun sesungguhnya Renata memiliki perasaan lebih terhadapnya, namun sayang Romeo tidak pernah bisa peka dengan perasaan yang dimiliki oleh Renata. ••••• Apakah terlalu sulit, untuk bisa memahami perasaanku ... aku hanya ingin kamu tahu bahwa aku sangat mencintaimu. Saat ini yang kumiliki hanya kamu, kamu yang selalu ada untukku. Bagiku kamu adalah semangat yang mampu membuatku tegar menghadapi dunia yang tak pernah adil padaku. Tolong jangan tinggalkan kusendiri, tanpamu aku bisa mati. Aku akan tetap mencintaimu, meski tak kau sadari itu. Tuhan, kenapa aku merasa hidupku ini begitu sangat menyakitkan, aku merasa diriku ini selalu ditolak dan tidak diinginkan oleh duniaku. Apa yang salah denganku sehingga aku selalu diperlakukan seperti ini? Apa salah jika aku berharap perasaan cinta yang kurasanan ini terbalas? Aku juga ingin bahagia, meski hanya sesaat.... -Renata Wijaya- ◇◇◇◇◇ Copyright©2015 By : Renny Sande Genre : Novel Dewasa Romantis Status : Tamat
You may also like
Slide 1 of 8
Ice Gril 🌧️ (TAMAT) cover
Anugerah Patah Hati [COMPLETE] ✔ cover
LIFE LINE | Of Blood, Love, and Loyalty cover
Destiny said. {BERSAMBUNG} cover
ZERLON [END] cover
The Mistake of My Life cover
Love Hurts cover
The Past cover

Ice Gril 🌧️ (TAMAT)

45 parts Complete

'hidup ku, bisa di bilang hanya berwarna hitam abu-abu tidak ada warna terang benderang Seperti langit di siang hari, hidup ku hanyalah langit malam,yang hanya di terangin bintang bintang yang sangat jauh dari ku,saking gelap nya. Bahkan aku sampai lupa untuk tersenyum,tapi semua itu berubah setelah dia? datang tanpa di undang memasuki hati ku yang sangat gelap'~Raina 'Aku tak jauh berbeda dari orang lain, masalah?masa lalu yang kelam?aku sudah pernah merasakannya,aku saja tidak dapat membayangkannya,itu semua sudah beku di lubuk hati ku yang dingin,tapi tidak?! setelah aku bertemu dengannya?aku merasa ingin sekali selalu disampingnya,24/7 hanya buat menemani dia saja aku rela,tapi? kenapa sulit sekali?dari raut wajahnya?aku melihat ada luka yang sangat dalam'~Revan Antara dua kutub es?yang dipertemukan, apakah mereka akan saling kenal?atau sebaliknya? mereka akan merasakan asing? karena masa lalu mereka yang hampir sama, membawa dua remaja itu selalu menampakkan wajah dingin dan datar~author Cantek:>