CINTA TANPA SYARAT
  • Reads 97
  • Votes 16
  • Parts 8
  • Reads 97
  • Votes 16
  • Parts 8
Ongoing, First published Jun 12, 2024
Setelah kisah cintanya dengan Dewa berakhir, Vania berusaha menjauhkan diri dari hal-hal yang berhubungan dengan laki-laki itu; mulai dari merahasiakan alamat rumahnya yang baru, mengganti nomor ponselnya, menonaktifkan semua akun sosial medianya, hingga menjauh dari teman-teman masa sekolahnya. Namun, acara reuni sekolah yang terpaksa dihadirinya justru membuat segala usahanya selama beberapa tahun terakhir ini sia-sia. Pertemuannya dengan Dewa kembali membangkitkan kenangan masa lalu. Sementara Vania mati-matian menghindari Dewa, seorang laki-laki yang pernah menolongnya diam-diam telah menaruh hati padanya tanpa peduli seperti apa dan bagaimana masa lalu Vania.

Akankah Vania dan Dewa kembali bersatu? Atau, akankah Vania memilih cinta yang lain?
All Rights Reserved
Sign up to add CINTA TANPA SYARAT to your library and receive updates
or
#144vania
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Dark Love cover
Forbidden Love: KAISER cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
Hello, KKN! cover
Obsession cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover
Trapped With My Brother Friend cover
Love from Sleeping Beauty  cover

Dark Love

36 parts Ongoing

Sebuah pernikahan yang menyiksa bagi Kia, ia harus menikahi pria paling mengerikan yang pernah ia jumpai. Marco benar-benar pria yang tidak ada belas kasihan, dia bisa membunuh istrinya sendiri demi keinginannya sendiri, hal yang paling menyakitkan adalah saat Marco melempar tubuhnya dari lantai tiga dan yang membuat Kia tidak bisa berpikir dengan jernih adalah saat ia terbangun kembali setahun sebelum kejadian mengerikan itu.