FOR ATLAS
  • Reads 254,319
  • Votes 13,344
  • Parts 64
  • Reads 254,319
  • Votes 13,344
  • Parts 64
Ongoing, First published Jun 14, 2024
"Gue udah minta maaf sama lo!" cetus Elora.

Atlas lagi-lagi tersenyum dengan senyum sinis ketika mendengar ucapan gadis itu. "Lo kayaknya belum tau siapa gue, dan kita emang harus kenalan biar lo tau,"

"Tapi bukan sekarang dan di sini," lanjutnya dengan tegas.

"Di Ansastra, dengan ketidaknyamanan."

***

[DI HARAP FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA] 

Kedatangan Elora awalnya tampak biasa saja di mata Atlas, tak berbeda dari gadis-gadis lain. Namun, di balik sikapnya yang tampak biasa dan ternyata sedikit menantang, Elora menyimpan sebuah kenyataan pahit yang ditujukan kepada Atlas. Tanpa sepengetahuan Atlas, Elora adalah adik dari seseorang yang telah meninggal-seseorang yang kematiannya berujung pada serangan terhadap dirinya. 

Apakah ini balasan untuk Atlas-sebuah karma atas keputusannya memainkan perasaan Elora hanya sebagai pelarian sementara, sementara hatinya masih terpaut pada mantan kekasihnya yang entah kapan akan kembali?

Lora itu Elora, sedangkan Ra itu Lyora. 


🚫 Di larang keras plagiat 

Jika ada kesamaan dengan cerita lain, saya minta maaf, tapi ini murni dari imajinasi saya sendiri.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add FOR ATLAS to your library and receive updates
or
#22kisahremaja
Content Guidelines
You may also like
FARHAN [End] by strawbezeara
84 parts Complete
[Part masih lengkap✅] [ALASKA UNIVERSE] "Lo milik gue, ga ada yang boleh miliki lo selain gue. Siapapun yang berani nyakiti lo, akan gue pastikan hidupnya ga akan tenang, sekalipun itu gue." -Alfarel Farhan Araksa. "Berjuang tak harus maju, ingat! Tarik tambang mundur pun bisa menang."-Lazara Shaquella Danaswara "Yang terburuk punya cara terburuk untuk pergi, dan yang terbaik akan datang dengan cara terbaik."-Canaria Aulia Easter "Ini hanya tentang perjalanan, jangan fikirkan endingnya. Tapi nikmati saja prosesnya."-Rafael Nathan Erlangga • • Tentang friendzone berujung pelaminan. Singkat saja ini kisah Lazara Shaquella Danaswara, gadis cantik, polos dan lugu yang harus masuk ke dalam kehidupan gelap seorang Alfarel Farhan Araksa, laki-laki dingin dan ganas. Akibat nekat gila Farhan, Zara harus terjebak dalam pernikahan bersamanya. Awalnya perempuan itu tak bisa menerima secepat itu, namun seiring berjalannya waktu ia pun terbiasa. Toh siapa yang akan menolak laki-laki tampan seperti Farhan. Menghadapi seorang Farhan, Zara harus mempunyai tingkat kesabaran yang tinggi dan mental yang kuat karna laki-laki itu sangat posesif, manja, bucin, brutal, emosian dan menyebalkan. Terlebih lagi ia sangat suka membuat Zara senam jantung. Tak pernah ia duga masuk ke dalam kehidupan Farhan membuat nyawanya seperti mainan. Selalu terancam. Karna Farhan adalah wakil gengster, Alaska. 🦋🦋 "Mulai sekarang lo jadi pacar gue, ga ada penolakan!" 🦋🦋 "Kalo aja udah sah, gue gas lo sampe tepar." 🦋🦋 "Tidur, atau gue tidurin?" Warning⚠️ [ALDULT AREA 17+] BUAT BOCIL DIBAWAH 17+ TOLONG BIJAKLAH DALAM MEMILIH BACAAN. TERDAPAT BEBERAPA KATA-KATA KASAR. AMBIL BAIKNYA, BUANG BURUKNYA! KATAKAN 'TIDAK' UNTUK PLAGIAT! KRITIKAN DAN SARAN KALIAN SANGAT MEMBANTU, TAPI TOLONG GUNAKAN KATA-KATA YANG BERETIKA! CERITA INI MURNI DARI PIKIRAN SAYA, JIKA ADA KESAMAAN JENIS APAPUN, ITU MURNI KETIDAK SENGAJAAN, JADILAH READER BIJAK! Start:09/03/2022 Finish:27/05/2022
AKALANKA : KUTUB ES [SELESAI] by Yonanadiah
55 parts Ongoing
"Takdir mempersatukan kita dengan cara yang berbeda." [ BUDAYAKAN FOLLOW TERLEBIH DAHULU SEBELUM MEMBACA!! ] ⛔BACA CERITA INI MEMBUAT KAMU GILA DAN STRES SETENGAH MATI! BUCIN TINGKAT DEWA TAK TERTOLONG!⛔ WARNING⚠️ [TERDAPAT UMPATAN KASAR DIDALAMNYA. AMBIL SISI BAIKNYA JAUHI SISI BURUKNYA!] •• MARI KITA KAWAL KISAH INI! SIAP BERLAYAR? •• ___________ - Tentang Kutub Es & Gadis berambut cat biru sebagian - Akalanka, pria berotak genius dengan IQ-145, berkedudukan sebagai The Leader Of ATREO. Ia juga salah satu kapten basket kebanggaan SMA BHAYANGKARA (SMAYA). Definisi pria cool, bisu, dan kaku jika berhadapan dengan perempuan. Berbanding terbalik jika berhadapan dengan musuhnya, ia berubah menjadi iblis bak dewa kehancuran. Sempurna. Kalimat yang cocok menggambarkan untuk dirinya. Tetapi, kehidupan Akalanka tidak sesempurna di bayangkan. Melainkan memiliki bayangan masa lalu yang susah untuk di lupakan. Tahun ke tahun, dunia Akalanka penuh abu-abu berubah menjadi taman yang di tumbuhi beberapa aneka bunga. Sosok gadis yang merupakan musuh abadinya. Siapa gadis tersebut? ___________ CERITA INI UNTUK DIBACA! BUKAN UNTUK DIPLAGIAT! JIKA ADA KESAMAAN TOKOH, ALUR, DLL. MUNGKIN ITU TIDAK KESENGAJAAN‼️ Start : 09 JUN 2022 Finish : 30 AUG 2023 RANK🏆 RANK 01. CUEK (03/11/22) RANK 01. TEENLIT (04/11/22) RANK 01. HIGH SCHOOL (15/11/22) RANK 01. FIKSI REMAJA (02/04/23) RANK 01. BAPER (04/04/23) RANK 01. SOLIDARITAS (04/04/23) RANK 01. NGAKAK (30/07/24) RANK 01. SOLIDARITAS (13/04/25) RANK 02. ROMAN (13/07/24) RANK 03. NGAKAK (28/07/24) RANK 03. COOL BOY (20/09/22) RANK 03. BAD GIRL (20/11/22) RANK 04. CERITA PENDEK (11/11/22) RANK 04. BUCIN (04/04/23) RANK 04. ACAK (12/11/22) RANK 05. TEENLIT (04/08/22) RANK 06. FIKSI PENGGEMAR (20/08/23)
You may also like
Slide 1 of 10
AXELINO [ END ✓ ] cover
FARHAN [End] cover
JANGAN CUEK!  cover
Bara Sebastian [END] cover
BxB Oneshoot 🔞⚠️ cover
ARALVI [SELESAI] cover
ALGRAREZ || The Devil Husband cover
ALBIAN cover
AKALANKA : KUTUB ES [SELESAI] cover
SAMUDRA  cover

AXELINO [ END ✓ ]

77 parts Complete

#MEGANTARASERIES 1 👑 Jika semua laki-laki mengatakan bahwa seorang ibu adalah cinta pertamanya, maka hal itu tidak berlaku bagi seorang Axelino Dylan Megantara. Karena jika ditanya hal apa yang paling Axel benci, ia akan menjawab tanpa ragu bahwa ia sangat membenci seorang wanita. Terlebih Mamanya. Wanita yang sudah mengandungnya selama 9 bulan dalam kandungan, namun dengan tidak warasnya, wanita itu mencampakkan anak laki-lakinya begitu saja. Apalagi ketika sang Mama mengatakan bahwa kehadiran Axel di dunia ini adalah kesalahan paling fatal yang pernah ia perbuat, membuat rasa benci Axel pada sosok sang mama semakin meningkat. Dan mulai saat itu, Axel tidak ingin berhubungan dengan mahluk bumi berjenis kelamin perempuan. Namun, semua pertahanan Axel runtuh begitu saja, ketika ia dipertemukan dengan seorang gadis yang selalu hadir dalam mimpinya. Gadis yang berhasil membuat Axel merasakan simpati dan empati terhadap manusia, termasuk seorang wanita. •||• Copy right by: rvaannd, 2021 Cover by Pinterest and me ••• #1 - in adacinta #1 - in girlcrush #1 - in putihabu #1 - in Zia #1 - in highschool #1 - in adacintadisma #2 - in kisahremaja