Transmigrasi Seline
  • Reads 59,925
  • Votes 3,365
  • Parts 17
  • Reads 59,925
  • Votes 3,365
  • Parts 17
Ongoing, First published Jun 15, 2024
Seline Astrella gadis cantik yang gemar membaca novel tiba-tiba bertransmigrasi menjadi tokoh antagonis dalam novel yg memiliki nama yang sama dengannya.

Seline Wrenly adalah antagonis dalam novel yg berjudul Love for Annie. Ia terobsesi dengan protagonis pria yang bernama Samuel Dirgantara. Seline mengejar-ngejar Samuel hingga akhirnya cowok itu terpaksa bertunangan dengannya. Namun Samuel hanya mencintai Annie protagonis wanita.

Seline gadis itu sangat menyukai tokoh novel bernama Adelio Raymond.

"Hah Gue Transmigrasi?!! Jadi antagonis yang bener aja! Itu artinya gue bisa ketemu sama tokoh kesayangan gue dong"


Seline gadis itu bertekad mengubah alur novel yang dimasukinya.

Tapi benarkah semudah itu.



~~

"Kamu akan selalu jadi peran yang berbeda disetiap kisah orang lain."


"Kalo gitu peran gue dihidup Lo apa?"

~~


"Gue pengen jadi pemeran utama dihidup Lo"







***

⚠️ Warning terdapat kata-kata kasar tidak untuk ditiru ⚠️

Ini cerita pertamaku

Jika ada kesamaan nama tempat dan lain-lain itu murni ketidakdaksengajaan
All Rights Reserved
Sign up to add Transmigrasi Seline to your library and receive updates
or
#268fiksiremaja
Content Guidelines
You may also like
FAVORITE [END] by Mendokusai7
52 parts Complete
Alena Andara Putri, seorang gadis SMA berumur 18 tahun yang mati karena tersedak biji rambutan dan masuk ke dalam sebuah novel berjudul "The Queen of School". Lena masuk ke tubuh seorang gadis mengenaskan bernama Keyra Andara Alexander, yaitu figuran favorit Lena. •••• Keyra, dia dikenal sebagai seorang pelaku pembullyan yang selalu membully Mila atau sang protagonis di novel. Membuat Keyra dibenci manusia-manusia di sekitarnya setelah naik ke kelas 11. Dan... semua itu hanyalah fitnah, nyatanya gadis dengan tampang polos itu telah dikambinghitamkan oleh seseorang. Padahal di kelas ia juga selalu dibully oleh para anggota geng WILD COBRA. Alur yang gila jika Keyra pun mati karena musuh-musuh WILD COBRA yang mengira dia anggota WILD COBRA. Lena yang tiba-tiba masuk ke dalam dunia novel menjijikkan itu tentu kegirangan, karena akhirnya ia bisa membalaskan dendam figuran favoritnya. Sangat girang, tanpa tahu jika kehidupan Keyra nyatanya tak sesimpel itu. Penyebab kematian yang aneh, kehidupan yang ternyata sudah dirancang oleh seseorang, hingga munculnya karakter-karakter yang tak pernah tercatat dalam novel itu... lebih tepatnya ia tak mengenali mereka, Lena tak membaca novel tersebut sampai tamat. Sungguh bodoh. =============================================== Mohon bijak dalam membaca, kata kasar dan perbuatan haram tidak untuk ditiru!! Tetap jadilah manusia calon penghuni surga! =============================================== ⛔DILARANG KERAS PLAGIAT, NYALIN, COPYRIGHT, COPYPASTE ATAU APALAHH ITU!! ⚠️ WARNINGGG: 🚩17+ MENGANDUNG KATA-KATA KASAR, KEKERASAN, SERTA HAL-HAL BURUK LAINNYA. 🚩TOKOH-TOKOH 90% MEMILIKI WATAK ABNORMAL DAN NEGATIF!! AMBIL SISI POSITIFNYA AJA. Fyi: (Dark romance: level ringan) (Bahasa campuran) (Anti adegan sesat") _________________________ Written on: May 2023 Revised on: October 2024 (Cover by: Pinterest+My Edits)
Camaraderie  by moonbebear
15 parts Ongoing
TRANSMIGRASI SERIES! FOLLOW DULU SEBELUM BACA! Cerita kolaborasi antara moonbebear dan @wolveshroberi *** Ada yang bilang, persahabatan dengan 3 member cenderung akan lebih mudah kandas. Entah saling berpencar seiring berjalannya waktu, atau bahkan yang paling sering terjadi; merasa terasingkan sendiri. Bagi mereka yang merasa pernah ada di posisi itu, sebagian mungkin punya pendapat lain, sisanya hanya mengangguk paham menyetujui. Sama seperti yang dirasakan banyak orang, 3 remaja SMA ini juga ingin berbagi sedikit kisah mereka terkait rollercoaster persahabatan yang telah terjalin nyaris lima tahun itu. Bagaimana permasalahan sepele teratasi lewat satu kalimat ajaib dari mulut Faelynn, secuil warna warni ditengah keseharian membosankan si nolep Miciela, hingga drama baru dari Melody yang kelewat anti mainstream. Masalahnya, panjangnya drama Melody itu sedikit banyak mirip dengan alur sinetron yang tak kunjung habis episode. Lagi pula, dunia sudah secanggih ini. Selain Melody, memangnya siapa lagi yang masih percaya dengan mitos transmigrasi? Entah saking cintanya dengan dunia fiksi atau dia yang terlampau muak dengan dunianya sendiri, Melody seolah termakan halusinasi di kepalanya. Berkelana di semesta yang tak pernah nyata. Menghilangkan eksistensinya sendiri. Hanyut dalam lautan imajinasi. Membuat 2 sahabatnya mau tak mau harus membuang banyak waktu demi sebuah misi penyelamatan, sebelum hal buruk terjadi lebih banyak dari yang sebelumnya sudah terlewati. *** Start : 5 Juli 2023 End :
You may also like
Slide 1 of 9
FAVORITE [END] cover
My Mate Is A Cute Girl cover
Betterlove  cover
 Dower || Hyunjin x Seungmin ✓ cover
VANYA: Transmigrasi  cover
FIGURAN ( On Going)  cover
I Became A Empress  cover
MAZAYA cover
Camaraderie  cover

FAVORITE [END]

52 parts Complete

Alena Andara Putri, seorang gadis SMA berumur 18 tahun yang mati karena tersedak biji rambutan dan masuk ke dalam sebuah novel berjudul "The Queen of School". Lena masuk ke tubuh seorang gadis mengenaskan bernama Keyra Andara Alexander, yaitu figuran favorit Lena. •••• Keyra, dia dikenal sebagai seorang pelaku pembullyan yang selalu membully Mila atau sang protagonis di novel. Membuat Keyra dibenci manusia-manusia di sekitarnya setelah naik ke kelas 11. Dan... semua itu hanyalah fitnah, nyatanya gadis dengan tampang polos itu telah dikambinghitamkan oleh seseorang. Padahal di kelas ia juga selalu dibully oleh para anggota geng WILD COBRA. Alur yang gila jika Keyra pun mati karena musuh-musuh WILD COBRA yang mengira dia anggota WILD COBRA. Lena yang tiba-tiba masuk ke dalam dunia novel menjijikkan itu tentu kegirangan, karena akhirnya ia bisa membalaskan dendam figuran favoritnya. Sangat girang, tanpa tahu jika kehidupan Keyra nyatanya tak sesimpel itu. Penyebab kematian yang aneh, kehidupan yang ternyata sudah dirancang oleh seseorang, hingga munculnya karakter-karakter yang tak pernah tercatat dalam novel itu... lebih tepatnya ia tak mengenali mereka, Lena tak membaca novel tersebut sampai tamat. Sungguh bodoh. =============================================== Mohon bijak dalam membaca, kata kasar dan perbuatan haram tidak untuk ditiru!! Tetap jadilah manusia calon penghuni surga! =============================================== ⛔DILARANG KERAS PLAGIAT, NYALIN, COPYRIGHT, COPYPASTE ATAU APALAHH ITU!! ⚠️ WARNINGGG: 🚩17+ MENGANDUNG KATA-KATA KASAR, KEKERASAN, SERTA HAL-HAL BURUK LAINNYA. 🚩TOKOH-TOKOH 90% MEMILIKI WATAK ABNORMAL DAN NEGATIF!! AMBIL SISI POSITIFNYA AJA. Fyi: (Dark romance: level ringan) (Bahasa campuran) (Anti adegan sesat") _________________________ Written on: May 2023 Revised on: October 2024 (Cover by: Pinterest+My Edits)