Story cover for [BOOK I] MEMOAR OF SHANA by widyarain
[BOOK I] MEMOAR OF SHANA
  • WpView
    Reads 4,221
  • WpVote
    Votes 347
  • WpPart
    Parts 152
  • WpView
    Reads 4,221
  • WpVote
    Votes 347
  • WpPart
    Parts 152
Complete, First published Jun 15, 2024
Mengarungi laut dan mengelilingi benua, Shana, Penyihir muda dengan setumpuk rahasia melakukan perjalanan untuk mengembalikan nama baik gurunya yang dikenal jahat oleh dunia. Suatu hari, dia bertemu seorang bangsawan Vampir bernama Rael. 

Seorang Penyihir eksentrik yang terobsesi menyebarkan reputasi dan Vampir muda polos serta naif yang penuh rasa ingin tahu memulai perjalanan bersama. Dalam prosesnya, mereka menjumpai bahaya, menemui kasus yang harus diselesaikan, dan mendapat kawan-kawan baru. 

Namun semakin lama, perjalanan mereka semakin mengancam. Ada musuh besar, penjahat dalam legenda ribuan tahun, yang menanti di ujung cerita. Di satu sisi, Rael mulai muak dengan tumpukan rahasia Shana dan kebohongan perempuan itu. Di sisi lain, Shana harus menghadapi manipulasi menyakitkan dari orang terdekatnya. 

Ketika waktunya tiba nanti, Shana harus menyiapkan diri untuk memilih. Keselamatannya, teman-temannya, atau seluruh dunia...
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add [BOOK I] MEMOAR OF SHANA to your library and receive updates
or
#117vampire
Content Guidelines
You may also like
[ID] Heir of The Prophecy by immanuelhanscp
3 parts Ongoing Mature
Di sebuah dunia alternatif era 2000-an, ketika teknologi berkembang pesat dan sihir dianggap usang serta diburu hingga nyaris punah, hidup seorang pria muda bernama Hans. Ia adalah bartender yang menyembunyikan kekuatan magis dalam dirinya-kekuatan yang diwariskan dari ibunya, seorang tabib dan penyihir, dan ayahnya, seorang penjudi pemabuk yang terlibat dalam dunia gelap. Selama bertahun-tahun, Hans menjalani hidup dalam bayang-bayang, mengubur kekuatannya dan memilih kesendirian yang sunyi. Ia menyendiri bukan karena damai, melainkan karena luka, dan karena rasa hina yang menghantui sejak kecil. Namun, semuanya mulai berubah saat seorang pria asing datang ke barnya-seorang pria berkulit legam dari wilayah selatan, yang memperkenalkan diri sebagai Kaelani, atau Kaelan. Kaelan bukan tamu biasa. Ia datang membawa luka yang lebih dalam dari sekadar kehilangan. Ia adalah penjaga dari kepulauan Maluʻia, tanah yang kini musnah oleh kehancuran yang dibawa teknologi. Ia juga seorang penyihir, pengemban sihir perlindungan, yang dikhianati oleh orang yang dicintainya-sebuah pengkhianatan yang menghancurkan seluruh bangsanya. Pertemuan antara Hans dan Kaelan bukanlah kebetulan. Dua jiwa yang retak, dua penyihir yang terusir dari takdir mereka, perlahan menemukan secercah harapan satu sama lain. Namun di balik percakapan hangat dan lirih malam itu, dunia tengah bersiap untuk memutar kembali roda takdir: sihir akan bangkit, dan Hans mungkin adalah kunci yang selama ini disembunyikan oleh waktu.
You may also like
Slide 1 of 10
The Spesial Bride of Dragon cover
Tyndomére Eclipse cover
The silent Crown  cover
love deleyed cover
Exchange Souls With Villains cover
Oukoku e Tsuzuku Michi cover
The Exiled Hero of the Underworld cover
Far Away (Book #2) cover
[END] Where Should Dreams Rest?  cover
[ID] Heir of The Prophecy cover

The Spesial Bride of Dragon

115 parts Complete

~ Part Lengkap Sebuah Dimensi yang berisi kehidupan para makhluk mitologi sedang berada di dalam ancaman perang besar. Sosok yang selama berabad-abad tersegel di dalam kegelapan, bangkit karena darah sosok anak manusia yang melakukan kesalahan. Kirey, sosok gadis yang tidak mengetahui jati dirinya, tiba-tiba mengalami penyerangan ketika mengunjungi sebuah cafe yang tidak pernah ia ketahui sebelumnya. Tidak hanya di situ, dia bersama dengan Edward, Logan dan Harry terdampar di dalam dimensi itu. Mereka bersama dengan Travold, sosok yang membantu mereka, harus memulai perjalanan mereka menemukan klan yang bersembunyi. Mereka harus menemukan jati diri mereka, karena tidak ada jalan kembali. Ketika mereka mendapati jati diri mereka, perang besarpun sudah ada di depan mereka. Antara hidup, perjuangan, bertahan dan tanggung jawab. Kirey, sebagai seorang yang terpilih harus menemukan jalan untuk mengembalikan segel sosok itu.