MEMOAR OF SHANA
  • Reads 1,311
  • Votes 118
  • Parts 60
  • Reads 1,311
  • Votes 118
  • Parts 60
Ongoing, First published Jun 15
5 new parts
Mengarungi laut dan mengelilingi benua, Shana, Penyihir muda dengan setumpuk rahasia melakukan perjalanan untuk mengembalikan nama baik gurunya yang dikenal jahat oleh dunia. Suatu hari, dia bertemu seorang bangsawan Vampir bernama Rael. 

Seorang Penyihir eksentrik yang terobsesi menyebarkan reputasi dan Vampir muda polos serta naif yang penuh rasa ingin tahu memulai perjalanan bersama. Dalam prosesnya, mereka menjumpai bahaya, menemui kasus yang harus diselesaikan, dan mendapat kawan-kawan baru. 

Namun semakin lama, perjalanan mereka semakin mengancam. Ada musuh besar, penjahat dalam legenda ribuan tahun, yang menanti di ujung cerita. Di satu sisi, Rael mulai muak dengan tumpukan rahasia Shana dan kebohongan perempuan itu. Di sisi lain, Shana harus menghadapi manipulasi menyakitkan dari orang terdekatnya. 

Ketika waktunya tiba nanti, Shana harus menyiapkan diri untuk memilih. Keselamatannya, teman-temannya, atau seluruh dunia...
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add MEMOAR OF SHANA to your library and receive updates
or
#13journey
Content Guidelines
You may also like
TYPOGORIA by aljavares
18 parts Ongoing
Seribu tahun yang lalu sebelum pasca Perang Dunia III, berbagai negara terjebak dalam konflik yang tak terkendali, terutama antara para presiden dan menteri pertahanan internasional. Ketika dunia mulai porak-poranda akibat perang antara Rusia dan Amerika, sejumlah negara Eropa Timur juga terjerumus ke dalam ketegangan yang semakin meningkat. Pengeboman nuklir tidak hanya mengancam negara-negara besar, tetapi juga melibatkan warga sipil dan masyarakat di sekitarnya, membuat mereka dalam bahaya yang nyata. Di sisi lain, 49 negara di Asia dari Asia Timur, Asia Tengah, hingga Asia Barat terus menghadapi isu politik, ekonomi, sosial, dan keamanan yang meluas. Krisis yang tidak stabil menghantui setiap negara di tengah era globalisasi yang ditandai dengan kemajuan teknologi. Ketegangan semakin meningkat ketika pangkalan militer Rusia mengajukan surat pernyataan perang kepada Amerika Serikat, menuduh negara tersebut melakukan invasi yang mengganggu Rusia. Tuduhan itu muncul setelah para ahli menyatakan bahwa pesawat jet tempur Amerika telah menyerang pangkalan militer Rusia dengan niat menyusup. Ketegangan ini mulai menyebar ke publik, menciptakan suasana mencekam di seluruh dunia. Dunia terasa semakin gelap pada saat itu. Seolah-olah takdir ingin memberitahukan kami tentang cobaan yang akan dihadapi. Siap atau tidak, kami semua harus menghadapi getaran yang luar biasa. Tidak ada kepastian dalam hidup; perang saling menjatuhkan sudah terjadi di depan mata kami. Jiwa kemanusiaan banyak orang pun lenyap, terabaikan oleh kegelapan yang melanda. Kehormatan seolah sirna, dan dunia berubah menjadi distopia. Perlahan-lahan, kami membuka mata, menyadari bahwa kenyataan kali ini telah berubah...
You may also like
Slide 1 of 10
He is Beautifull (Tamat) cover
He's Arrogant cover
FANTASIA : The Power of Alltar cover
Desa Rembulan cover
TYPOGORIA cover
My House, Not My Home cover
How to Escape||Outbreak Unleashed  cover
THE KING'S CALL cover
Jubel, My Love.  cover
DISTRIK 05 cover

He is Beautifull (Tamat)

36 parts Complete

Rara adalah gadis sederhana dari desa. Ia mempunyai seorang kekasih bernama Yuda. Karena himpitan ekonomi, Yuda bekerja di pabrik di desa seberang. Setelah sebulan bekerja, Yuda menghilang. Rara tak mendapat kabar maupun pesan dari kekasihnya. Setelah penyelidikan singkat, Rara mendapati hal aneh dari pabrik tempat Yuda bekerja. Pabrik itu hanya menerima karyawan laki-laki. Setelah diterima menjadi karyawan, mereka tak diizinkan pulang. Hal itu membuat Rara curiga. Dengan nekat, gadis itu menyamar menjadi pria kemudian melamar di pabrik tersebut guna mencari kekasihnya. Berhasilkah ia menemukan kekasihnya? Keseruan apa saat Rara mati-matian menyembunyikan gendernya?