Harsa Dan Rasa
  • Reads 26
  • Votes 20
  • Parts 2
  • Reads 26
  • Votes 20
  • Parts 2
Ongoing, First published Jul 02, 2024
✨Ditakdirkan bertemu dengan mu adalah sebuah anugerah yang sangat indah untuk ku. Akankah kita tetap bisa bersama di akhir cerita? seperti apa kisah kita nantinya? Banyak yang dipertanyakan.✨

Pertemuan berawal dari kucing?

Pada hari itu di komplek cemara indah 

"Kumel... Meng puss"panggil Harsa.
Cowok itu saat ini sedang mencari kucing Oren nya yang bernama kumel (kucing melas) di daerah komplek. 

"Dimana sih lo kumel ish lihat aja gk gue kasih makan baru tau"dumel Harsa yang sudah menyerah mencari kucing itu. Saat menuju kerumahnya ia melihat kucingnya di gendong seorang cewek

"Wah berani banget tu orang ambil kumel gue"
Gumam Harsa.

"Woy" teriak Harsa. Cewek itu pun berhenti saat merasa ada yang memanggil nya. Harsa pun menghampiri cewek itu.

"Heh kumel -"belum sempat Harsa melanjutkan ucapannya cewek itu tiba-tiba marah.

"Maksud lo apa"


⚠️Dilarang menjiplak karya orang lain!!!
All Rights Reserved
Sign up to add Harsa Dan Rasa to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Starla cover
VIENNO LAKARSYA cover
Say My Name cover
Sister's Of Antagonis  cover
ALFA  cover
ARGA : LIMERENCE cover
Antagonist Badas Couple!! cover
My Maid 21+ cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
Lauhul Mahfudz  cover

Starla

27 parts Ongoing

Menceritakan tentang seorang gadis Sma bernama Starla Ayu Febriana yang bertansmigrasi kedalam tubuh kecil sang antagonis yang memiliki nama yang sama dengannya yaitu Starla Lennox. Bingung mau buat deskripsi kayak apa. Jadi kalau penasaran langsung baca aja ya? * * * * * #1- Posesif (26/11/24) #1- Antagonis (27/11/24) #1- Transmigrasi (28/11/24) #1- Imut (28/11/24) #1- Lucu (02/12/24) #1- Starla (02/12/24)