Antara Halaman dan Harapan
  • Reads 5
  • Votes 0
  • Parts 1
  • Reads 5
  • Votes 0
  • Parts 1
Ongoing, First published Jul 07, 2024
Di sebuah kota kecil, Nadira Aryasatya, seorang siswi SMA yang merasa terjebak dalam rutinitas sehari-hari dikejar orang orang karena membolos sekolah, menemukan sebuah buku novel remaja yang berdebuh di perpustakaan sekolah. Tanpa disadari, Nadira terseret ke dalam dunia cerita yang mengubah segalanya.

Di dunia cerita itu, Nadira menemukan kisah cinta yang intens antara Evert Jonker, siswa asing dari Belanda, dan Cempaka Lestari, seorang gadis beasiswa yang penuh pesona. Namun, perannya tidak seperti yang diharapkan: Nadira tanpa sengaja menjadi penghalang bagi cinta mereka.

Dengan kecerdikannya, Nadira memainkan peran antagonis, menciptakan kesalahpahaman dan rintangan yang menghalangi Evert dan Lestari untuk bersatu. Namun, saat kisah mendekati puncaknya, Nadira menyadari bahwa untuk kembali ke dunia nyata, ia harus mengubah takdir yang telah ia ciptakan.

Itu tidak akan mudah, nadira menemukan bahwa nyawanya terhubung dengan nyawa seorang karakter dalam cerita, Kasper van Heemstra. Kasper, seorang penjahat kejam yang berencana untuk menghancurkan hubungan Evert dan Cempaka demi ambisi dan kepentingan pribadinya sendiri.

Dan pada cerita tersebut, tubuh Kasper akan terkulai tak berdaya, bermandikan darah, sebagai korban pertama yang jatuh dalam cerita yang menggetarkan ini.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Antara Halaman dan Harapan to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
PEONY - Antagonist's Sex Slave cover
I Wanna Be Antagonist (end) cover
HEART OF FIRE  cover
JOANA, SHE IS AN EXTRAS  cover
The Screet Life [On Going] cover
TOPING BUMI cover
Become The Extras?! [BL] cover
OM DAN AKU 21+  cover
Rafael Natha D. cover
꒯꒤꒯ꋬ 𝐀𝐧𝐭𝐚𝐠𝐨𝐧𝐢𝐬 (On Going)  cover

PEONY - Antagonist's Sex Slave

45 parts Ongoing

Dalam novel dewasa berjudul Aggressive, Peony adalah tokoh figuran dan 'mainan ranjang' sang antagonis gila sekaligus second male lead; Kaisar Khezar. Di awal cerita, Peony mati dibunuh Kaisar dalam keadaan mengandung buah hati mereka. Peony, yang namanya sama dengan tokoh tersebut, hidup kembali sebagai Peony dalam novel Aggressive dan memilih untuk mati lebih awal daripada harus menjadi budak Kaisar yang ujung-ujungnya akan tetap mati juga. Hanya saja Peony takut bunuh diri sehingga yang dia lakukan adalah mengganggu Kaisar Khezar agar Kaisar marah dan langsung membunuhnya. Tapi ..., "Yang Mulia, tolong bunuh aku!" teriak Peony. "Bunuh saja aku!" "Apa kau bilang? Cium?" Kembali Khezar mendaratkan ciuman singkat di bibir Peony setelah beberapa ciuman sebelumnya. "Sudah. Mau lagi, hm?" Bukankah Kaisar Khezar benar-benar gila? @kandthinkabout