5 parts Ongoing Mature┈┈ Melvin, seorang bodyguard yang sehari-harinya bekerja mendampingi dan menjaga seorang putri kesayangan dari salah satu keluarga terpandang di Seoul. Tentu menjadi seorang bodyguard dari seorang putri keluarga terpandang adalah sebuah pekerjaan yang cukup besar tanggung jawabnya.
Selain menjadi penjaga untuk putri cantik ini, Melvin juga sepertinya memiliki pekerjaan sampingan yaitu mendengarkan keluh kesah sang putri. Tak sekali dua kali saja, sang putri sering sekali mengoceh padanya. Mungkin memang karena sang putri sering merasa sendirian membuatnya sering mengoceh didepan Melvin.
Ketika sang putri bertanya, sesekali Melvin merespons nya tanpa melepas rasa hormatnya, tanpa dia sadari itu berhasil membuat sang putri nyaman. Hingga ada waktu dimana sang putri menyatakan cinta padanya, bukannya senang justru Melvin merasa dunianya berhenti seketika sepertinya dia akan mati atau mungkin akan dipecat dari pekerjaannya saat ini. Mereka menjalin sebuah hubungan secara diam-diam. Bagaimana meraka kedepannya??
FOLLOW SEBELUM MEMBACA YA!
⨳ bukan bxb, ini gs! genderswitch place!!
⨳ jangan lupa untuk selalu meninggalkan jejaknya.
─── ⋆⋅☆⋅⋆ ──