Falling in Love : Anneke von Eustas
  • Reads 48,935
  • Votes 5,047
  • Parts 19
  • Reads 48,935
  • Votes 5,047
  • Parts 19
Ongoing, First published Jul 11, 2024
Aku menjalani hidup keduaku sebagai Anneke setelah bekerja ribuan tahun menebus dosa di alam baka. Ini Anneke von Eustas yang biasa saja. Keponakan seorang Viscount--yang juga biasa saja. Anak malang ini--aku--adalah seorang yatim piatu malang yang ditinggal mati kedua orang tuanya.

Lalu, layaknya anak yang memiliki koneksi antar bangsawan pengabdi Grand Duke Harold, aku dipekerjakan sebagai penjaga perpustakaan. 

Begitulah kehidupan sederhana ala Anneke-si bangsawan rasa rakyat jelata ini hidup dengan hal-hal yang biasa saja. 

"Kemana kamu akan pergi?"

"Saya hendak menemui Sir Arthur di kebun belakang."

"Untuk apa? Selingkuh?"

"Hah?"

Benar, hidupnya harusnya menjadi biasa-biasa saja tanpa ada sesuatu yang menarik selain koin emas yang menggoda. Tapi, mengapa tiba-tiba Grand Duke kesayangan Kekaisaran--Yang Mulia Grand Duke Maximillian von Harold muncul di hadapanku dengan wajah merengut?!

"Aku cemburu, Anne. Bagaimana bisa kamu tidak mengerti itu?"

Omong kosong apa yang kamu bicarakan itu, Yang Mulia!
All Rights Reserved
Sign up to add Falling in Love : Anneke von Eustas to your library and receive updates
or
#217fantasy
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Suddenly Becomes Samara In The Novel  cover
LADY AINSLEY cover
Honey in His Venom (On Going) cover
How to save the Villain  cover
Second Marriage In Her Second Life cover
The life of a mafia successor and a spoiled person cover
EVAN cover
Crown Imperial  cover
Balas Dendam Seorang Pelayan [Info] cover
Rebirth Woman Fat with Man Cold Beloved Empress Sen cover

Suddenly Becomes Samara In The Novel

15 parts Ongoing

Samara tak pernah menyangka, dirinya yang tengah disibukkan oleh kegiatan kampus berakhir meninggal dunia tertabrak truk. Gadis itu pikir, hidupnya berakhir hanya sampai di situ. Tetapi, tepat saat membuka mata, kehidupan yang baru datang menghampiri. Terbangun sebagai seseorang yang baru dan hanya menjadi salah satu tokoh yang hanya muncul dengan nama dinarasi para tokoh utama. Dia adalah figuran, Samara Danudaksa hanyalah figuran dari figuran yang paling kecil didalam buku tersebut. Lantas, mana kala Samara berusaha mati-matian menghindari alur novel agar tak melibatkan dirinya, apa yang akan ia hadapi nantinya? •• All stories, characters, backgrounds, events, places and times are fiction. All are the result of my own. I apologize if it is not according to expectations or even bad writing. I hope you enjoy it. Thank you.