Jatah Mantan
  • Reads 343,781
  • Votes 24,354
  • Parts 42
  • Reads 343,781
  • Votes 24,354
  • Parts 42
Complete, First published Jul 13, 2024
Mature
Seri AGGC #1

Semuanya tak lagi sama sejak wanitanya pergi. Sibuknya kini hanya tentang menghindar dari rasa sepi yang kian mencekik hari demi hari.

Dan ketika Raya kembali, Jagad punya kesempatan untuk membalaskan rasa sakitnya. Dengan mengikat wanita itu dalam sebuah hubungan yang tanpa ikatan.

Rumit yang sengaja Jagad cari sendiri.

Namun, biarlah dia memuaskan egonya yang masih terluka karena pernah diinjak-injak dengan sadis oleh sumber bahagianya. Sebab, Raya pun menerimanya dengan sukarela. Tak apa, asal dirinya bisa menebus kesalahannya di masa lalu.

copyright © 2024 by naftalenee

Start: 14 Juli 2024
Finish: 22 Januari 2025
All Rights Reserved
Sign up to add Jatah Mantan to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Trying To Love You Again cover
SEKERTARIS cover
BATAS cover
Unwritten Desire cover
Good Night N' Go cover
FLAWSOME cover
Obsession cover
Hello, KKN! cover
Penghujung Malam [FIN] cover
Falling for You  cover

Trying To Love You Again

9 parts Ongoing

Buat yg save cerita gw di perpus, jangan lupa follow akun gw. Cerita ttg PS, kali ini straight Di jamin kalian akan baper... Buat bocil atau pun homophobic di larang mampir, terlebih lagi buat tukang copas...di larang mendekat