Jangan Jatuh Cinta
  • Reads 146
  • Votes 12
  • Parts 35
  • Reads 146
  • Votes 12
  • Parts 35
Ongoing, First published Jul 13
4 new parts
#karya 3

"Mengapa cinta bagiku justru berlawanan dari maknanya?"

Sahabat Kanzia bunuh diri gara-gara depresi diputuskan pacarnya. Tak lama setelahnya, pacar Kanzia justru kepergok menyelingkuhinya. Awalnya Kanzia berpikir untuk menyusul saja sang sahabat karena hatinya benar-benar hancur dihianati. Tetapi Fiona, berhasil menahannya dengan memberi pilihan yang membuat Kanzia bimbang.

Bunuh diri dan tidak tahu apa-apa
Atau
Balas dendam dan melihat cowok itu menyesal

Pilihan apa yang akan Kanzia pilih di saat permasalahan hidupnya bukan sekedar soal cinta?

****

TIDAK MERIDHOI PLAGIAT!
All Rights Reserved
Sign up to add Jangan Jatuh Cinta to your library and receive updates
or
#58masasma
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 20
Lafadz Cinta Di atas Langit  cover
Jejak Semesta Kairo cover
Bidadari Jingga (TERBIT) cover
SLOWMOTION cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
ALFA  cover
Kekasihku Pecinta Binatang (End) cover
Luka Yang Terobati  (END) cover
rumah tangga life • bts & apink [btspink] cover
CONVENIENCE (Kenyamanan) cover
Janji yang Ternoda 2 (AninNaren) cover
Selaksa Asa [TERBIT] cover
VIENNO LAKARSYA cover
Desember Punya Cerita [ Completed ✔ ] cover
Hanya Sebatas Teman? cover
Antagonist Badas Couple!! cover
 ARGALA cover
Hey J! || J°S 📌 cover
Starla cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover

Lafadz Cinta Di atas Langit

5 parts Complete

Shanum Shaquella Harun seorang mahasiswi tingkat akhir yang sedang sibuk dengan skripsinya. seorang gadis yang tidak suka berbaur, pendiam dan tertutup. Gadis yang tidak suka dengan hal yang berhubungan dengan penerbangan, terlebih pilot. Dia membenci dunia penerbangan karena ayahnya yang seorang pilot. Maka dari itu dia selalu berdoa agar diberikan jodoh yang tidak berprofesi sama dengan ayahnya yang penting pekerjaannya halal. Tapi bagaimana jika Allah merencanakan suatu hal yang tidak terduga pada Shanum yaitu Allah menjatuhkan hatinya pada seorang pilot tampan yang bernama Tristan Esa Putra Afandi. Akankah Shanum mengikuti kata hatinya atau tetap pada prinsipnya. Bahwa dia tidak mau berjodoh dengan seorang pilot. ### Start : 9 Mei 2021 Finish : 17 Agustus 2021