Cinderella's Step Sister Story
29 parts Complete Genre : Romance, family, friendship, comedy
Ayya tidak pernah berharap menjadi sesempurna Bella, adik tirinya. Ia pun tidak pernah berharap akan terhanyut pada kisah romansa klise yang sering dijumpainya pada film layar lebar. Ayya tidak butuh semua itu, karena ia adalah sutradaranya. Ia sendiri yang akan menentukan bagaimana caranya menjalani hidup.
Segalanya berjalan sesuai arahan dan keinginannya hingga tiba-tiba saja Kakak beradik Arya-Ben hadir dalam hidupnya dan membuatnya terus terseret pada kejadian-kejadian absurd dan melelahkan.
Ini adalah kisah Ayyara Malleya. Gadis cuek, jutek dan seenaknya yang terus berusaha untuk terlepas dari kisah klise yang ingin menjeratnya.
Hm ... penasaran dengan kisah apa yang tengah Ayya hindari? Yuk, langsung saja simpan cerita ini di perpustakaanmu dan baca hingga akhir.
Start : 5 Maret 2022
Finish : 6 Desember 2022
TIDAK MENOLERANSI TINDAKAN PLAGIARISME! SEKALI KETEMU ADA YANG JIPLAK, JANGAN HARAP BISA HODUP TENANG‼️