#story9
(FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA UNTUK MEMBUKA BAB YANG DI PRIVATE)
Sequel Ku Peluk Luka
WARNING! (21+)
Tepat ketika pernikahan mereka di gelar, di malam pengantin yang mana seharusnya mereka habiskan untuk berbahagia, justru menjadi luka terdalam di hidup seorang Urfi Dwi Wijoyo. Dirinya yang telah melewati sekian luka di masa lalu, di pertemukan dengan Gahar Ananda Pratama, atasannya di kantor. Mereka dijodohkan oleh orang tua mereka, tapi perasaan itu tumbuh begitu saja.
Urfi merasa pilihan untuk menikah dengan Gahar adalah pilihan yang tepat. Mereka saling mencintai, dan tidak ada alasan yang mencegah mereka untuk menikah. Tapi, Urfi kembali di sadarkan dengan kenyataan jika perasaan itu bisa berubah dengan begitu mudah.
Di malam pertama mereka sebagai pasangan suami istri, Gahar meminta mereka untuk pisah kamar, dan dengan tegas Gahar mengatakan jika dia tidak mencintai Urfi lagi. Apakah yang membuat perasaan Gahar berubah dengan begitu cepat? Bahkan belum ada beberapa jam setelah resepsi mereka usai.
Akankah Urfi kembali menjalani hidupnya dengan penuh luka seperti dahulu? Atau Urfi memilih untuk meninggalkan orang yang telah memberikannya luka?
Ceritanya udah kelar aku tulis sampai tamat, dan aku aku publish setelah Ku Peluk Luka selesai aku publish di Wattpad, biar ceritanya nyambung
Start 11 Juli 2024
Finish 17 Juli 2024
"DIJUAL MANTAN!
*Harga terjangkau: sepuluh ribuan.
*Wajahnya tampan, mapan, tapi suka melakukan pengekangan.
*Umur tua, tetapi stamina jangan ditanya.
Minat? Hubungi nomor di bawah ini! Sssttt spek oppa korea jangan dianggurin, Gaes!
Note: gratis ongkir dan biaya reparasi!"
-------------
"Kamu yang melakukan ini?!"
"Hah?"
"Bukan, Pak." Aku menjawab pertanyaannya pelan.
------------
Kale berharap kesepakatan jebakan dengan berbagai macam tuduhan dari Gara segera dihentikan Tuhan. Namun, tidak! Ia seakan terombang ambing dalam sebuah kenyataan dan berbagai prahara yang bersumber dari Gara, sang mantan.
"Dasar! Ini memang gara-gara, Gara!" (Kaleya Ragata)
"Lupakan, Kale!" (Sagara Hirul Umam)
Start; 29 Mei 2022
Finish; 15 Juni 2022