Story cover for BALLERINA BERDARAH [ TERBIT ] by jerukminii
BALLERINA BERDARAH [ TERBIT ]
  • WpView
    Reads 1,232,127
  • WpVote
    Votes 64,688
  • WpPart
    Parts 34
  • WpView
    Reads 1,232,127
  • WpVote
    Votes 64,688
  • WpPart
    Parts 34
Complete, First published Jul 26, 2024
Mature
mereka berdampingan dengan mayat yang dihidupkan kembali.

Tentang Penari Ballerina dimana akan mengikuti kompetisi Internasional Dance yang akan diadakan di Thailand untuk mewakilkan Indonesia. Beberapa Siswi dari SMA MERPATI SILA LIMA ditunjuk untuk mengikuti seleksi siapa yang layak. Salah satunya Asavella. Keci yang merupakan salah satu dari calon peserta ballerina merasa heran. Kenapa ada Asavella? 

Keci yang merupakan sahabat dari Asavella mengetahui jelas jikalau Asavella sudah tiada. Hal aneh berupa teror mulai terjadi tak jelas. Siapakah sebenernya Asavella yang menari di tengah para ballerina itu?

-Asavella 2

cover by pinterest 
start : 4 Agustus 2024 
finish: 12 Juni 2025
All Rights Reserved
Series

Asavella Series

  • ASAVELLA [TERBIT] ✓ cover
    Season 1
    80 parts
  • Season 2
    34 parts
  • TOMOGUI ( 共食い ) cover
    Season 3
    9 parts
Sign up to add BALLERINA BERDARAH [ TERBIT ] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Tahun Kabisat (New Version) -End- by vivalavidas17
57 parts Complete
"Gelap itu kematian. Tersiksa itu kesepian. Ketidakadilan itu luka. Penyesalan itu tangisan. Oleh karena itu, carilah jawaban untuk menciptakan kisah yang indah. Lalu hati-hatilah, jangan sampai kamu sendirian." Pada setiap tahun kabisat selalu ada sekelompok remaja yang meninggal dunia tanpa sebab dan hal itu sudah berlangsung selama 64 tahun terakhir. Para warga setempat memercayai bahwa hal itu merupakan ulah iblis sebagai sebuah kutukan. Dan katanya, mereka yang dijadikan kurban jauh-jauh hari telah disegel dengan sebuah tanda lingkaran berwarna merah di atas dada kirinya. Mereka pun sudah dipastikan akan meninggal dengan keadaan yang mengerikan. Akan tetapi, Ailin mempercayai bahwa semua hal tersebut, baginya adalah takhayul dan terkesan terlalu mengada-ada, meski sudah tersegel dan sudah menemukan hal yang menjadi tanda terbesar bahwa ia dan teman-temannya sudah terseret ke dalam kematian. Meski ia dan teman-temannya sudah mendapatkan banyak terror dari iblis. "Ini takhayul, pasti semuanya bisa dijelaskan secara logis." "Lalu, oleh apa sekelompok remaja mati disetiap tahun kabisat kalau bukan sama iblis, Lin?'' "Kematian puluhan remaja di setiap tahun kabisat mungkin karena virus atau penyakit yang belum bisa ditemuin, pasti ada penjelasan secara ilmiah.'' "Enggak Lin, ini karena iblis dan sebentar lagi giliran kita yang bakal mati!'' Betulkah puluhan remaja yang meninggal dunia ditahun kabisat adalah kutukan dari iblis? Ataukah mungkin betul kata Ailin, bahwa semua adalah takhayul dan akan ada penjelasan secara ilmiah tentang kematian puluhan remaja yang sudah berlagsung selama 64 tahun terakhir ini ? Dan apakah Ailin dan teman-temannya benar-benar akan mati secara mengenaskan? Selamat membaca, jangan sampai kamu sendirian di rumah! Jadwal up: setiap jam 8 malam #10_ ghost tanggal 16 Juli 2021 # 9_ school life tanggal 16 Juli 2021 #Ranking 1 Schoolife-22 Oktober 2022
RAIHAN by lumitoileee
50 parts Complete
(SELESAI) Raihan Paramahesa. Hampir seluruh penjuru sekolah mengenalnya. Cowok galak yang tak pernah taat aturan, suka cari ribut, suka bentak-bentak orang, dan mempunyai penyakit sensi akut tingkat tinggi. Namun seorang Inara tiba-tiba datang ke kehidupannya. Cewek yang sering menjadi sasaran bullying di sekolah. Cewek yang berhasil mengendalikan hati, pikiran, beserta tubuhnya. Meskipun sering dikucilkan, Inara tak sebodoh itu mempercayai bahwa Raihan benar-benar menyukainya. Apalagi sikap cowok itu yang selalu berubah-ubah kepadanya, membuat Inara selalu meragukan perasaan Raihan. Raihan yang sering membuatnya merasa seperti terbang ke angkasa, namun begitupun terhempas jatuh ke tanah. Ini cerita tentang seseorang yang bertahan dalam lingkar penghinaan, seseorang yang mimpi-mimpinya dipatahkan oleh keluarga sendiri, tentang sahabat yang setia, dan tentang rasa yang tak pernah usai. "Hati ini mencintaimu, memilihmu. Dan selamanya akan begitu. Tetapi bagaimana denganmu? Apakah memiliki perasaan yang sama?" ©2020 Melani Indartini ________________________________________ Cerita original dari imajinasi saya, dilarang plagiat! Jika ada kesamaan dengan karya lain mohon laporkan📍 (15++) ADA BEBERAPA ADEGAN DAN KONTEN SENSITIF (SELF HARM, BULLYING VERBAL&PSIKIS, KEKERASAN, KATA-KATA KASAR) BIJAKLAH DALAM MENELAAH DAN MEMILIH BACAAN⚠ Aku tidak menyarankan atau mengajak kalian melakukan hal buruk yang dilakukan oleh tokoh dalam cerita ini. Ambil dari sisi positifnya saja. Semoga cerita ini mengingatkan kalian pada masa SMA yang penuh canda tawa, suka & duka. Selamat jatuh cinta pada tokoh-tokoh di dalam cerita ini💕 Enjoyy🌸 Cover vector by : @keylowfya (Pinterest)
You may also like
Slide 1 of 10
Koridor Sekolah ✔ ||  (TELAH TERBIT) || cover
Lonceng Akhir yang Tak Pernah Berbunyi [TERBIT] cover
The Mystery Of Nusa Bangsa School cover
Tahun Kabisat (New Version) -End- cover
CEZALINE cover
SESAT DIHUTAN AOKIGAHARA | Liburan Menyeramkan cover
RAIHAN cover
LOST IN REALITY cover
Kutukan Cinta Pertama cover
Kutukan Tumbal cover

Koridor Sekolah ✔ || (TELAH TERBIT) ||

21 parts Complete

SEBAGIAN PART SUDAH DI HAPUS KARENA KEPENTINGAN PENERBITAN BUKU‼️ Orang-orang berkata mempunyai hal yang tidak di miliki itu menyenangkan. Tapi tidak bagi Keysa Herlin gadis yang bisa melihat mereka sejak kecelakaan beruntun yang menyebabkan dirinya mati suri. Kehidupan nya berubah drastis setelah dirinya pindah ke SMA Jaya Melati. Keysa harus bertahan dengan teror hantu yang melegenda di sekolah barunya. Sebuah koridor panjang tak berpenghuni akibat tragedi kebakaran sepuluh tahun yang lalu. Tidak di sengaja Keysa terjun lebih dalam hingga dirinya harus bisa menghadapi kenyataan pahit untuknya. Serangkaian kejadian yang membuat misteri keluarganya perlahan terbongkar. Di tempat koridor itu pun Keysa menemukan bukti dalang di balik tragedi kebakaran koridor SMA Jaya Melati. *** Api terus menyala tanpa menyisakan satu benda pun yang utuh di sepanjang koridor itu. Dari sisi lain, di saat nyawanya meregang pupil mata gadis itu melihat ke sekeliling. Meskipun tubuhnya habis terbakar namun dendamnya tidak pernah hilang. "A-aku bersumpah a-kan meng-mengha-bisi ketu-runan KALIANNN!!!" ***