Di kota Yogyakarta yang kaya akan budaya dan sejarah, Faiz, seorang dosen muda yang penuh semangat, menjalani kehidupannya dengan baik. Ia memiliki segudang impian dan passion dalam mengajar, tetapi ada satu hal yang mengganjal di hatinya: sahabatnya yang sudah lama hilang, Ayesha. Mereka pernah berteman akrab semasa kecil, berbagi mimpi dan cerita, sebelum Ayesha pergi tanpa jejak dan meninggalkan kesedihan di hati Faiz.
Suatu hari, saat Faiz sedang mengajar di kampus, ia melihat seorang mahasiswi baru yang sangat mirip dengan Ayesha. Namanya Ayesha, sama persis. Dalam hati Faiz bergetar, apakah ini memang sahabatnya yang hilang? Ia memberanikan diri untuk mendekati mahasiswi itu, dan setelah beberapa percakapan, terungkaplah bahwa Ayesha yang ia kenal telah menghilang karena sebuah tragedi keluarga yang menyakitkan.
Seiring waktu, hubungan mereka mulai berkembang. Dari sahabat yang saling mendukung, perasaan cinta yang telah terpendam di antara mereka mulai muncul kembali. Namun, perjalanan cinta mereka tidak semudah yang dibayangkan. Mereka menghadapi berbagai macam rintangan, termasuk kenangan pahit dari masa lalu Ayesha yang menghantuinya dan ketakutan Faiz akan kehilangan lagi.
Di adaptasi kembali dari Sinetron fenomenal di salah satu stasiun televisi Indonesia.mungkin tidak semuanya sama dengan tokoh dan karakter yang sebelumnya.mohon bijak ya dan berikan masukannya buat saya agar senantiasa berbenah dalam penulisan cerita ini.
Andini karisma putri,seorang perempuan cantik yang tiba tiba hidupnya menjadi kelam karena terlibat dalam sebuah pembunuhan.ia tak menyangka sang suami malah meninggalkannya begitu saja tanpa ingin mengetahui kejelasan peristiwa kelam itu.hidup andini menjadi berubah karena ia harus berakhir di penjara.
Aldebaran al fahri,yang dikenal sebagai sosok yang lembut,namun tiba tiba berubah hanya karena sebuah dendam.berusaha untuk menyiksa pembunuh sang adik tapi berujung tumbuh cinta yang tak terbendung.mampukah ia meyakinkan dirinya sendiri untuk tak terlibat konflik asmara?
Nantikan ceritanya ya...😘