Cerita rumah kita
  • Reads 485
  • Votes 355
  • Parts 19
  • Reads 485
  • Votes 355
  • Parts 19
Ongoing, First published Jul 30
Dirumah nomor 09, ada enam jiwa yang saling menguatkan, saling bergengaman tangan dan juga saling tersenyum. Mereka masih tertawa. tapi tawanya tidak lagi bermakna apa-apa.

Rumah yang awalnya selalu hangat kini terasa dingin. Mungkin rumahnya masih sama, hanya saja penghuninya berkurang satu. Selamat jalan bapak, kami disini berusaha mengikhlaskan.

"Pak, kami memang kehilangan. Tapi waktu terus berjalan, hingga akhirnya kami terbiasa." 

.

Ceritanya cukup sederhana, hanya tentang lima orang dan kehidupannya, kesedihannya, juga kebahagiannya. 

Ambil sisi baiknya, sisi yang buruknya dibuang aja,  hehe😆


Selamat membaca, dan selamat bergabung dengan mereka.
All Rights Reserved
Sign up to add Cerita rumah kita to your library and receive updates
or
#181kana
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
VANILA ANASTASIA [ REVISI ] cover
ALGRAREZ || The Devil Husband cover
CHARMOLIPI [χαρμολύπη] || END✓ cover
Argavanil cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
Mr. Stewart and His bodyguard  cover
My Maid 21+ cover
CAMELIA [END] cover
 ARGALA cover
ERLAN PANDU WINATA cover

VANILA ANASTASIA [ REVISI ]

63 parts Complete

-please be wise in reading- ∆ FOLLOW SEBELUM MEMBACA ∆ Tentang Vanila yang memiliki luka di masalalu dan tentang Vanila yang menjadi korban pelecehan oleh anak remaja geng motor dimasa putih biru. Tubuhnya di jamah dengan cuma-cuma. Bahkan harga dirinya sudah tidak ada, Ingin melawan? Tapi dia hanya sendiri. Dia hanya gadis lemah. Dia mendidik dirinya sendiri agar menjadi gadis yang kuat dalam semua cobaan dan takdir. Bagaimana jika takdir mempertemukanya kembali dengan 5 laki-laki brengsek yang dulu menjadi alasannya untuk menghilang. -hasil pikiran sendiri no copy- -dilarang keras yang namanya plagiat-