10 parts Ongoing "Hanya karena gue yang paling tua, bukan berarti kalian bisa seenaknya melimpahkan masalah kalian ke gue. " Aruna Putri
"Kenapa kalian selalu menyalahkan aku, mamah lebih peduli sama aku karena aku selalu nurut perkataan dia? bukan kaya kalian yang selalu bantah" Prilly Aningrum
" Maaf karena aku selalu merepotkan kalian karena penyakit sialan ini" Anindya Melati
" Gak usah peduli, ini kehidupan gue" Arumia Senja
" Mau sampai kapan kalian seperti ini? saling menyalahkan satu sama lain" Risma Oktavia
" Asal kalian tahu anak geng motor gue lebih peduli sama gue daripada kalian yang disebut keluarga " Reyna Zethaya
" Biang onar, bukannya lo juga sama ya" Caca Ditya