SECOND TIME
  • Reads 749
  • Votes 110
  • Parts 7
  • Time 2h 20m
  • Reads 749
  • Votes 110
  • Parts 7
  • Time 2h 20m
Ongoing, First published Aug 10
Mature
Namanya Kimberly, biasa dipanggil Kim.

Motto hidupnya? Anti jatuh cinta.

Padahal sering gonta ganti pacar, tapi dia gak cinta sama pacar-pacarnya itu. Dia cuman percaya dengan hubungan yang punya mutual rasa, rasa penasaran dan kebutuhan. Tapi bukan cinta, karena Kim percaya kalau cinta itu gak pernah bertahan lama -salah, dia punya banyak bukti serta pengalaman dari cerita tersebut. 

Tapi perlahan dan pasti motto nya itu jadi semakin susah di untuk dia terapkan lagi setelah bertemu dengan laki-laki metrpolitan kelas atas bernama Kylo. Mereka bertemu sebagai housemate dirumah Kim, yang pada awalnya hanya Kim hanya untuk sesama perempuan saja, tapi karena kondisi yang memaksakan dia untuk menerima laki-laki berbahaya seperti Kylo, dengan berat hati dia terpaksa menerima Kylo sebagai housemate nya.

Dunia mereka berbeda seratus delapan puluh derajat. 

Kimberly dengan kepasifannya pada cinta,

Kylo yang percaya hidup harus dipenuhi dengan seluruh kepositifannya, termasuk jatuh cinta.

Cerita klasik di ibukota, dua insan yang berharap tidak ada yang mengganggu rutinitas mereka sehari-harinya.
All Rights Reserved
Sign up to add SECOND TIME to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
Nixon cover

Nixon

62 parts Complete Mature

Nixon is the 3rd book in the Broken Series. (Ryan is the 1st, Brynn is the 2nd) Nixon leaves rehab early because he can't deal with being there anymore. His sister Kelis finds someone in need of a roommate so he moves in with the girl and gives her his middle name, Lucas. He quickly becomes addicted to the girl and once he gets one taste he's done for. He warns her about his past, about his name, but she ignores all the red flags, not realizing exactly how intertwined she is with the people from his past. He becomes enamored with her, feels like she was made for him while still battling the demons of his past and soon it all becomes too much for him to handle. He makes a heartbreaking decision, thinking it's what's best for both of them and everything changes. Trigger/Content Warning: this book contains mature content, talks of suicide, mental and physical abuse, selfharm, drug use, and addiction Cover designed by Anastasia Wright