Dilema Dua Hati
  • Reads 2,134
  • Votes 305
  • Parts 24
  • Reads 2,134
  • Votes 305
  • Parts 24
Ongoing, First published Aug 11
1 new part
Kanaya harus mempertahankan rumah milik kedua orang tuanya. Dengan segala hutang yang ditinggalkan, juga tanggungan hidup berupa tiga orang adik laki-laki yang masih dibawah umur.

Kehidupannya menjadi seorang staff marketing tak cukup membuatnya menghasilkan banyak uang untuk membayar hutang-hutang tersebut.

Kendati demikian, Kanaya tak bisa membayar semua itu dengan menangis. Dia harus menghasilkan lebih banyak uang lagi.

Puncaknya saat rumah tersebut tidak bisa lagi Kanaya pertahankan, namun syukurnya bala bantuan datang dari mana saja.

Sialnya, Kanaya tidak suka berutang budi, dan orang yang membuatnya harus berutang budi adalah Dewa, tetangga sekaligus bos Kanaya sendiri.
All Rights Reserved
Sign up to add Dilema Dua Hati to your library and receive updates
or
#205kocak
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
Tentang Kita cover
Personal Assistant! cover
Sweet vs Savoury [END] cover
A Symbiotic cover
Elle S'appelle Mia cover
Tri-hearts  cover
Enchanted cover
Another Level [Completed] cover
Perahu Kertas cover

Tentang Kita

18 parts Ongoing

Kabar pernikahan Esha dengan seorang pengusaha muda sekaligus salah satu senior mereka saat duduk di bangku SMA membuat group chatting angkatan yang hampir setahun sepi menjadi heboh seketika. "Demi apa? Esha yang katanya gak bakalan nikah?" Keterkejutan bertambah karena calon pengantin prianya adalah cowok yang disukai Esha sejak pertama bertemu. "Esha, si Keenan lo pelet pakai apa?" Bagaimana kah kisah sebenarnya dan akhir dari penantian Esha?