Kandung (MxB)
  • Reads 3,678
  • Votes 118
  • Parts 6
  • Time 1h 24m
  • Reads 3,678
  • Votes 118
  • Parts 6
  • Time 1h 24m
Complete, First published Aug 13, 2024
Mature
Dua saudara yang lahir dari rahim yang sama tapi beda nasibnya. Farid namanya, ya hanya Farid. Si sulung yang pemalu dan minderan, lahir dengan cacat kaki kirinya. Bertubuh tinggi besar dan tegap berkulit hitam, namun sayang kurang mendapat perhatian dari ibu kandungnya.
Sementara Prayuta Harsa anak kedua yang di idam-idamkan sang ibu lahir sempurna. Berwajah manis dan tampan, kulit putih halus bak putri kerajaan. Ramping dan menawan. Anak laki-laki yang selalu di banggakan oleh sang ibu.
Perbedaan nasib bukan hanya karena mereka beda ayah karena memang sang ibu enggan melihat Farid sebagai anaknya karena kondisi cacat kaki yang di derita. Farid tumbuh normal seperti anak seharusnya, cerdas, tegap bahkan penyabar dan tutur katanya sopan, hanya karena kurang kasih sayang dia menjadi anak yang pemalu. Cacatnya sama sekali tidak mengganggu ruang geraknya. Bahkan Farid mampu memanjat pohon kelapa dengan satu kaki saja.
Prayuta Harsa atau yang akrab di panggil Yuta, tumbuh besar dengan penuh kasih sayang dan perhatian dari sang ibu. Menjadikannya anak yang cerdas tapi sedikit manja. Apa-apa kalau bisa di turuti, sedikit tidak sabaran dan sedikit punya sifat pemarah yang agak meledak-ledak. Punya sedikit sifat kurang ajar, dan semaunya.
Tapi dari semua hal jelek yang Yuta punya, ada satu rahasia yang dia pendam semenjak dulu. Yuta adalah gay, penyuka sesama jenis terutama dia sangat suka dengan Farid. Iya ! Farid !, masnya sendiri, Yuta menyukai Farid lebih dari seorang adik kepada masnya. Entah sejak kapan dia memunculkan perasaan itu, tapi yang jelas dia sangat bahagia saat ada Farid di dekatnya. Yuta menyembunyikan semua perasaan sukanya pada Farid sudah sejak lama. Itu semua demi ibunya yang sedang sakit, semenjak di tinggal meninggal ayahnya.
Tapi sejak ibunya meninggal 2 bulan lalu perasaan suka Yuta bergejolak dan ingin keluar terutama semenjak tinggal berdua saja di rumah bersama Farid.
All Rights Reserved
Sign up to add Kandung (MxB) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
One Plus One cover
The Heartbroken Heartbreaker cover
WANDERLUST: Romance in F Minor cover
A Change of Heart cover
Royal Blood (Book I) cover
Albatross cover
Sex and Death in Skeleton City cover
Writer Room cover
I Love You, Stupid cover
When Mary Met Halley cover

One Plus One

68 parts Complete Mature

Everything seems perfect when Ebony meets Chresanto - but is falling in love around secrets even possible? ***** True love can be scary when you're still hurt and disappointed by past relationships. So when Ebony and Chresanto first meet, they both feel like what they have is too good to be true. But between vindictive exes and dangerous relatives threatening to pull them apart, they still can't escape the sinful feelings growing between them. Will they be able to trust each other and learn to love again - or will they give up in the face of their dark pasts, before things even get real? « One plus one is equal to two But me and you, we are equals to one. » - Me & U by Bracket Content and/or trigger warning: This story contains scenes of sexual activity and violence, and mentions suicide, sexual assault and sexual abuse, which may be triggering for some readers. [[word count: 300,000-350,000 words]]