Story cover for Hello Mr. Future by lyy_12
Hello Mr. Future
  • WpView
    Reads 113
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 3
  • WpView
    Reads 113
  • WpVote
    Votes 0
  • WpPart
    Parts 3
Complete, First published Aug 17, 2024
Fiersa Besari pernah mengatakan

"Jatuh hati tidak pernah bisa memilih tapi Tuhan yang memilih, Kita hanyalah korban. Kecewa adalah konsekuensi, bahagia adalah bonus".

Bertemu tanpa kata, menggenggam dengan rasa. Walau tanpa kata cinta biarkan hati yang bicara. 

******

"Kamu jangan terlalu cuek sama suami mu Rin"

"Cuek gimana sih ma?"

"Ya cuek aja, kayak hubungan kalian tu nggak ada kemistrinya gitu loh. Lebih kelihatan kayak temen daripada suami istri" 

"Kamunya nggak sering ngomong, dianya juga nggak ngajak kamu ngomong. Aneh tau"

"Aneh gimana sih Ma? Perasaan mama aja kali, toh mama nggak pernah lihat mana tau kita nggak punya kemistri"

"Keliatan kali"

"Nggak kok" elaknya

"Orang bilang mah cinta datang karena terbiasa, kalian udah saling terbiasa kan masak belum tumbuh rasa gitu?" 

"Nggak tau itu kan kata orang"

"Aneh kamu"
All Rights Reserved
Sign up to add Hello Mr. Future to your library and receive updates
or
#271suamiistri
Content Guidelines
You may also like
Dunia Selalu Ingin Bercanda by ImeeL2101
11 parts Complete Mature
Dunia memang penuh dengan drama, tipu tipu dan bisa jadi dunia terkadang ingin membuatmu tertawa lalu menangis bersamaan. Penuh fatamorgana, kamuflase, dan unpredictable. Sama seperti ketika kamu mencintai seseorang, kamu bisa jadi tiba tiba merasa kecewa, terluka, bahkan membenci. Rasa cinta, rasa sayang yang pernah ada hilang terkikis satu persatu, seperti batu karang keropos diterjang ombak laut. Mencintai seseorang itu pilihan, kita yang menentukan untuk siapa hati ini berlabuh. Terkadang perasaan sungguh mengalahkan logika hingga kamu terjebak dalam lingkaran kisah cinta yang rumit. Eh... benerkah cintanya yang rumit? Jadi keinget Mas Duta sheila on7 yang sliweran di tiktok nyanyi "Cinta itu sederhana... yang rumit itu Kamu...., mencintai mu itu mudah, yang sulit adalah membuatmu juga mencintaiku.." Drama ter*epic dalam hidup, "Beneran kamu hamil? Serius? Kamu mau gimana? Kan belum resmi bercerai? Kalau semua orang tau hubungan kita apa nggak makin rumit sayang? Coba deh di test sekali lagi yah?" "Sayang nggak mau punya anak dari aku?" "Sayang, masalahnya bukan itu, sayang tau sendiri kan kalau aku pengen banget barengan sama sayang. Tapi posisi kita yang jadi masalah" angga mencoba tenang sambil berpikir. Bagaimana aku bisa terjebak dikondisi yang sangat sulit seperti ini? Ingin aku merubah alur cerita hidupku sendiri. Ternyata aku terjebak dilingkaran ini. Aq merasakan semua kepahitan ini. Disayangi, diselingkuhi, ditinggalkan, di campakan, di bohongi, di lupakan, dan meninggalkan.
You may also like
Slide 1 of 10
CINTA YANG MENYEMPURNAKAN (TELAH TERBIT) cover
Love Or Whatnot (FIN) cover
PAK DOKTER (TERBIT) cover
SEPUCUK SURAT CINTA cover
Dunia Selalu Ingin Bercanda cover
Our Journey To Love cover
God's Surprise ( Slow Update ) cover
DikaRanggi cover
Antariksa yang kelabu cover
Assalamualaikum Imamku cover

CINTA YANG MENYEMPURNAKAN (TELAH TERBIT)

5 parts Complete

Kala rasa itu telah tenggelam oleh luka yang dalam. Apakah kamu yang akan datang dan bertahan. Terus mengetuk pintu hati dan memelukku dengan cinta, karena hanya Cinta yang dapat menyempurnakan kita💖💕💞 (SEBAGIAN PART TELAH DIHAPUS)