Story cover for enchanted by sazziyahno
enchanted
  • WpView
    Reads 40
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 2
  • WpView
    Reads 40
  • WpVote
    Votes 1
  • WpPart
    Parts 2
Ongoing, First published Aug 19, 2024
Kerajaan elvodia yang dikenal sebagai kerajaan yang makmur nan indah, hidup rakyatnya sejahtera pemimpin mereka sangat bijaksana dan bertanggung jawab.

 Seorang wanita yang dikenal banyak orang sebagai anak dari panglima bernama agrata menjadi perbincangan hangat karena kemunculannya yang tiba-tiba dan ia menetap di istana dengan mudah membuat orang-orang iri pada nya, tinggalnya agrata di istana bukan tanpa alasan karna ada suatu misi rahasia yang harus ia jalani. 

Agrata berumur 22 tahun dan ia pernah mengalami hilang ingatan saat umur 19 tahun anehnya dia masih bisa mengingat masa kecilnya tetapi tidak dengan masa remajanya. 



Apakah ada sesuatu yang di sembunyikan? 

Apakah semua berjalan dengan lancar? 

Apakah misi itu? 

Apakah misi itu berhubungan dengan agrata? 






selamat membaca.
All Rights Reserved
Sign up to add enchanted to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Villainess Illusion by itsxred
18 parts Ongoing
---- Alexandra Whitney Calister atau lady gila dari keluarga Calister, begitulah orang-orang mengenalnya. Alexa mungkin cantik dan kaya raya namun dalam hal kesopanan gadis itu sangatlah minus, bahkan bangsawan di sekitarnya lebih sering menyebutnya nenek sihir dibanding lady. Hampir semua orang di kerajaan Wynnzel tahu bahwa tak pernah ada hari yang dilewati Alexa tanpa menganggu sang putra mahkota. Untuk melindungi cintanya Alexa memilih menjadi buta, ia tidak takut dan tidak peduli akan apapun. Baik dan buruk tak lagi berbeda di matanya, asalkan keinginannya tercapai. Namun suatu hari Alexa melihat segalanya, ia pingsan dan bermimpi tentang takdirnya. Ternyata tidak akan ada kehidupan indah yang menunggu dirinya di masa depan, hanya ada jurang penderitaan dengan akhir mengerikan. ~~~~ "Alexandra Calister, adakah pembelaan terakhir yang ingin anda sampaikan sebelum pergi menghadap kematian?" Hening. Alexa menjatuhkan lututnya ke lantai, mengubah posisinya dari berdiri menjadi berlutut. Dengan tatapan kecewa ia menatap lurus ke arah pangeran David yang masih duduk dikursinya dengan tenang. "Kau tahu Dave? Aku mengorbankan segalanya untukmu tetapi kau..." "...Mengorbankan aku, untuk segalanya!" Alexa memejamkan mata menahan nyeri di hatinya, "Jika ini adalah bayaran setimpal atas semua dosa-dosaku, maka tak apa...." "Kuharap kita tidak akan pernah bertemu lagi, bahkan di neraka sekalipun...." ---- 🦋 Warning ; This story is complicated!
ALTHAIR [ END ] by ratihrahma_
74 parts Complete
[ NEW VERSION! ] JANGAN LUPA FOLLOW!! *** Karena kejadian tak terduga yang menimpanya, tanpa sadar Queenzhinia Chalystha mulai dekat dengan sosok yang selama ini ia jauhi. Althair Sky Lawrence, satu nama yang begitu di segani, satu nama yang begitu populer, dan satu nama yang membuat orang-orang tidak ingin mencari masalah dengannya karena jabatannya sebagai ketua geng besar dan tersohor di sekolahnya. GRIXEN; Raja dari semua geng yang berhasil mereka taklukkan. Untuk menebus kesalahannya di masa lalu, Althair berusaha untuk mendekati Queen secara perlahan, berharap agar mereka bisa "kembali" bersama seperti dulu. Namun tidak begitu mudah untuk meluluhkan kembali hati yang keras dan penuh kekecewaan itu. Queen-nya benar-benar sudah berubah dan sangat sulit untuk digapai kembali. Melihat perjuangan Althair untuknya, apakah Queen bisa "kembali" menerima Althair dalam hidupnya? Belum lagi soal teror yang selama ini terus mengikuti Queen kemanapun dia pergi. "Akankah semuanya akan terus seperti ini?" Itulah yang selalu dipikirkan oleh Queen. Pikiran tentang masa lalu, sekarang dan juga nanti. •••• 🏅HIGHEST RANK🏅 #2 in Teka-teki [ 19/06/2021 ] #5 in Teens [ 19/06/2021 ] #2 in Acak [ 04/07/2021 ] #3 in Rekomendasi cerita [ 29/03/2022 ] #1 in Pentolan Sekolah [ 29/03/2022 ] #1 in Cinta Pertama [ 02/05/2022 ] #3 in Setia [ 08/05/2022 ] #8 in Favorit [ 08/05/2022 ] #1 in Favorit [ 18/10/2022 ] #1 in Rekomendari Cerita [ 18/10/2022 ] #1 in Teen [30/10/2022 ] #2 in Teror [ 23/01/2023 ] Started, [ 11/02/2021 ] Finish, [ 29/06/2021 ] - Started Revisi, [ 18/07/2022 ] Finish Revisi, [ 16/10/2022 ] - Cover Editing by Rhyuuni🌟
regression of the swordmasters commander by miawxizuu
8 parts Ongoing
kisah ini menceritakan seorang wanita berumur 30 y.o yang sudah menjadi swordmasters commander sejak umur 17 y.o, dia sangat kuat, terkenal, di hargai dan di jadikan pahlawan benua, dia menjadi pahlawan karna mencegah kehancuran berbagai kerajaan di dalam satu benua yang besar dan luas sekali yang bernama "leggueros" namun suatu hari di hari perang antar kerajaan, dia meninggalkan dunia dengan keadaan kehabisan darah dan luka fatal. Beberapa tahun berlalu, Sudah 800 tahun terlewat, dan dia bangun lagi, namun bukan di tubuhnya, melainkan tubuh gadis muda yang ber usia 12 y.o gadis cantik dengan rambut emas indah dan mata merah seperti batu ruby, berbeda dengan penampilan nya dulu, ia berambut hitam pekat dan bermata biru laut. "ini sangat jauh!, siapa gadi polos ini!?" Dia akhirnya beradaptasi dan mencoba mencari tujuannya, dia mendapatkan tujuannya saat melihat ke arah langit cerah yang di selimuti oleh awan biru indah. Dia bertujuan untuk hidup dengan nyaman dan tentram seperti langit yang cerah dan menyinari tanah hijau dengan sinar indahnya. dia ingin bebas seperti angin yang segar berhembus kesana kemari tanpa tujuan apapun. Melainkan untuk kebebasan. Seketika tujuannya lenyap saat dia berusia 17 tahun. Semuanya berakhir. harapannya hancur berkeping keping. kini ia tidak bisa memimpikan hal seperti itu lagi. dia harus menangani masalah besar yang akan terjadi nanti. Dia harus melawan takdir atau mengikuti takdir?. Dia hanya ingin hidup damai.
Darolent Academy : Lost Darold Princess by PenaManusia8
100 parts Ongoing
Update Tiap Minggu✨ Alana Claryssa, gadis cantik yang tinggal bersama paman dan bibinya. Memiliki sifat datar, dingin dan tertutup membuatnya terlihat misterius, dibalik itu dia sosok yang hangat dan perhatian pada sekitarnya. Sejak kecil dia sering mendengar suara asing yang seperti berbisik di telinganya. Suara wanita yang seperti mengajaknya bicara. Suatu hari suara itu menceritakan sebuah kisah tentang negeri sihir, dunia lain yang disebut dunia sihir. "Alana, mau aku ceritakan sebuah kisah? Pada dahulu kala..." Hingga Alana menyadari suara itu bukan sekedar khayalannya, suara itu nyata. "Hei siapapun kau, jelaskan apa yang terjadi padaku?!" Alana kecil menemukan kekuatannya. Dan saat ia berumur 16 tahun kenyataan besar terungkap, tentang jatidirinya yang sebenarnya. Semua di mulai saat orang-orang dari dunianya datang. "Kami perwakilan dari Darolent High School akan merekrut beberapa murid untuk sekolah disana tapi sebelumnya kami akan mengadakan test..." Dan kenyataan yang lebih besar terungkap. "...kaulah yang terpilih, kau adalah sang legenda yang akan mengalahkan kegelapan..." Kembali ke dunia sihir, bertemu kembali dengan keluarganya, menjalani kehidupan baru di Academy, dan menemukan cintanya disana. "Aku menyukaimu Alana" Kisah perjalanan, petualangan, persahabatan dan juga cinta. Bersama para pangeran dan putri lainnya akankah Alana berhasil mengalahkan kegelapan? Bagaimana kisah perjuangan Alana dan kawan-kawannya dalam menyelamatkan dunia sihir? Ini kisah tentang Alana, LOST DAROLD PRINCESS. by.penamanusia
Alden{On Going} by nikaoktaviaa
12 parts Complete
-H I S T O R Y- Aldera adalah gadis spesial, Dia dilahirkan kembali untuk membantu Alden menyelesaikan kisah mereka di masa lalu. Aldera dulunya adalah seorang putri,putri Aurora ,dari sebuah kerajaan besar. Ia jatuh cinta dengan Alden, seorang panglima prajurit dari kerajaannya. Akhirnya cinta mereka di restui, Namun saat akan di laksanakan pernikahan,panglima Alden tak kunjung datang, penduduk kerajaan tak memberi toleran lagi, mereka mengira bahwa panglima Alden telah berkhianat. Akhirnya kisah cinta panglima Alden dan putri Aurora telah di pendam dalam-dalam. Padahal panglima Alden mati terbunuh saat perjalanan menuju pernikahan,ia dibunuh oleh pasukan kerajaan Ciyyan, Dimana mereka memiliki dendam besar kepada panglima Alden yang telah membunuh Panglima kasfa,panglima andalan dari kerajaan Ciyyan. Pada detik-detik kematiannya, panglima Alden membuat sebuah janji kepada semesta,bahwa ia akan lahir kembali dan melanjutkan kisah nya dengan putri Aurora.walaupun ia dilahirkan menjadi cicak. Namun takdir sangat lucu Mereka di pertemukan di dunia yang tak lagi se kasual dulu. Lalu bagaimana panglima Alden menemukan putri Aurora saat dunia sudah semicin sekarang? Bisakah dia membuktikan ucapannya dulu? Drama remaja SMA yang tidak melulu tentang percintaan. Apa aja sih isinya? Kepoin yuk😽 Gak tau sih aku nulis apa, Coba kalian baca aja deh,faham gak maksut cerita ku..hehe.. Cuman ordinary girl yang pengen punya karya (Jangan lupa follow dulu ya sebelum baca😁lop u All😘eh lupa,vote juga dong)
You may also like
Slide 1 of 10
Kaca dan Mahkota  cover
Villainess Illusion cover
ALTHAIR [ END ] cover
Mafia Girl (End) cover
Back to place, princess cover
regression of the swordmasters commander cover
Darolent Academy : Lost Darold Princess cover
Make Me Your Queen [Selesai] cover
Alden{On Going} cover
HEART OF FIRE [End] cover

Kaca dan Mahkota

6 parts Ongoing

"Aku minta maaf. Dan kau harus, minta maaf padaku juga." Di tingkat dua Akademi Alomo, Rebecca dikenal bukan sebagai bangsawan elegan, melainkan sebagai gadis yang merundung si gadis polos lainnya yang merebut Fion, kekasihnya. Semua orang tahu kisah itu. Semua orang menjauh darinya. Kini, di tingkat tiga, Rebecca harus kembali ke tempat itu, seorang diri. Tanpa reputasi, tanpa teman dan dengan tatapan benci dari Fion, pria yang dahulu begitu ia cintai. Tiana? Masih di sana. Masih cantik, masih baik hati, dan tetap menyebalkan. Rebecca tahu dirinya telah dicap sebagai antagonis. Namun, siapa yang peduli? Dalam dunia kerajaan, tidak ada yang benar-benar polos, hanya ada mereka yang membalas lebih dulu. Ia tidak datang untuk meminta maaf, tidak pula untuk memperbaiki nama. Namun rencananya gadis itu hanya ingin diam, fokus belajar dan tidak melakukan apa-apa. Namun Tiana si pelakor ada saja tingkahnya. Siapa sangka jika akan terjadi pemberontakan? ____ Karya pertama, mohon dukungannya. Jangan plagiat karya ini yaaa, soalnya saya susah payah sempurnakan hehehe