Story cover for Arsya by Notesbyfaeza
Arsya
  • WpView
    Leituras 813
  • WpVote
    Votos 98
  • WpPart
    Capítulos 8
  • WpView
    Leituras 813
  • WpVote
    Votos 98
  • WpPart
    Capítulos 8
Em andamento, Primeira publicação em ago 20, 2024
Bagaimana kalau kamu bisa mendengar pikiran orang-termasuk rencana pembunuhan atas dirimu sendiri?
Arsya Abiseka Gantari, bocah 8 tahun penderita amnesia, hidup dengan satu misi yang datang lewat mimpi berulang: menemukan kakeknya. Yang tidak dia sadari, setiap langkah mendekatkan dirinya pada sang kakek justru membuka kotak pandora rahasia kelam keluarganya.


(pesan penulis)
Genre utama novel ini bukan misteri, tapi drama keluarga, Angst, dan psikologis. Bumbu genre utama misteri dan thriler. Yang suka genre utama drama, mari mampir, tapi yang nyari misteri sebagai drama utama, mampir aja siapa tau cocok. Hehe

kenapa di pilihan genrenya misteri? Karena drama enggak ada pilihannya. Jadi mohon maaf
Todos os Direitos Reservados
Inscreva-se para adicionar Arsya à sua biblioteca e receber atualizações
ou
#355amnesia
Diretrizes de Conteúdo
Talvez você também goste
LINKED; || bertautan;, de Aoren_dilx
58 capítulos Em andamento
Cerita ini terjadi pada tahun 2015. Disebabkan kecelakaan ketika berumur sembilan, Darius Odiseta terbaring di atas ranjang selama tujuh tahun. Saking tak adanya harapan siuman, keluarga yang menunggu dihinggapi rasa putus asa. Di tengah kebimbangan mengikhlaskannya pergi demi kebaikan, keajaiban datang. Akhirnya ia terbangun dari tidur panjangnya itu. Ibarat terlahir kembali, Odi seharusnya melanjutkan hidup yang sempat terhenti. Namun ia dibuat tak tenang karena ikatan masa lalu yang belum usai. Dihadapkan pertemuan aneh di suatu hari, ia membulatkan tekad mencari fakta dan rahasia kelahirannya diam-diam. Misi terselubung itu resmi dimulai ketika ia menapakkan kaki di Jior School Academy. Bertemu orang baru di tempat baru, dunianya perlahan berjalan setelah sekian lama lumpuh. Tanda koma hidupnya berganti tanda seru. Kendati begitu, remaja itu tak tahu-menahu bahwa misteri yang dikejarnya akan jauh lebih rumit dan berbatu. Tersimpan sebuah tragedi di kota kecil bernama Jior yang mungkin sulit dibayangkan siapa pun. Di satu sisi, bagaimana jika ada 'jiwa lain' yang ikut campur di sini? Dan seakan belum cukup memusingkan, pencarian Odi ternyata tak dilakoninya sendirian. Ada banyak takdir yang BERTAUTAN. Ia dan orang-orang yang ditemuinya tanpa sadar tengah bekerja sama menguak kebenaran tentang diri mereka masing-masing. Teka-teki yang melelahkan, adakah titik terang untuk segalanya? ♪┌|∵|┘♪ [When your home isn't yours : Ketika rumahmu bukan milikmu.] [SAY NO TO PLAGIARISM ❌] [Cover edit by Canva]
RUMAH tanpa pintu , de diandlyne
36 capítulos Em andamento
rumah itu punya dinding. punya atap. punya meja makan dan tempat tidur. tapi tidak punya tempat untuk elira merasa aman. di sana, elira tumbuh seperti bayangan. ada, tapi tak pernah dianggap. dilahirkan bukan karena diharapkan, tapi karena tak sengaja. sejak kecil, elira sudah belajar caranya diam. belajar caranya menyembunyikan luka di balik senyum, dan menyembunyikan jeritannya dalam baris-baris puisi di buku matematikanya. ia bukan anak yang cerewet, bukan juga yang mudah dicintai. tapi bukan berarti ia tidak ingin dipeluk. di sekolah, elira hanya ingin melewati hari. tapi semuanya berubah saat seorang guru baru memperhatikannya lebih dari sekadar nilai. untuk pertama kalinya, elira merasa dilihat. tapi... hidup tidak semudah itu. di saat ia mulai berharap, kenyataan kembali menampar lebih keras. masalah di rumah makin dalam, luka makin dalam, dan batas kesabaran pun makin tipis. ketika elira memutuskan diam-diam untuk pergi... barulah semua mata terbuka. tapi seperti luka yang tak segera diobati-penyesalan pun datang terlambat. ini bukan hanya kisah tentang kehilangan. tapi juga tentang suara-suara yang sering kita abaikan. tentang seseorang yang hanya ingin didengarkan... sebelum akhirnya benar-benar hilang. untuk kamu yang pernah merasa sendirian di tengah keramaian-ini kisahmu. dan jika kamu mengenal seseorang yang sering bilang "ga apa-apa", peluk mereka lebih lama. dengarkan lebih dalam. karena bisa jadi, itu adalah tangisan yang paling sunyi. 😞👍🏻 ---
Talvez você também goste
Slide 1 of 9
LINKED; || bertautan; cover
Takdir Kalea [Revisi] cover
RUMAH tanpa pintu  cover
Perjalanan Kehidupan Kedua (end) cover
[BL] Sudden Omega cover
become a father of two child {Tidak Di Lanjutkan) cover
Aku Milikmu (End) cover
RETROGRADE : Behind The Lie cover
GRIZLEN {On Going} cover

LINKED; || bertautan;

58 capítulos Em andamento

Cerita ini terjadi pada tahun 2015. Disebabkan kecelakaan ketika berumur sembilan, Darius Odiseta terbaring di atas ranjang selama tujuh tahun. Saking tak adanya harapan siuman, keluarga yang menunggu dihinggapi rasa putus asa. Di tengah kebimbangan mengikhlaskannya pergi demi kebaikan, keajaiban datang. Akhirnya ia terbangun dari tidur panjangnya itu. Ibarat terlahir kembali, Odi seharusnya melanjutkan hidup yang sempat terhenti. Namun ia dibuat tak tenang karena ikatan masa lalu yang belum usai. Dihadapkan pertemuan aneh di suatu hari, ia membulatkan tekad mencari fakta dan rahasia kelahirannya diam-diam. Misi terselubung itu resmi dimulai ketika ia menapakkan kaki di Jior School Academy. Bertemu orang baru di tempat baru, dunianya perlahan berjalan setelah sekian lama lumpuh. Tanda koma hidupnya berganti tanda seru. Kendati begitu, remaja itu tak tahu-menahu bahwa misteri yang dikejarnya akan jauh lebih rumit dan berbatu. Tersimpan sebuah tragedi di kota kecil bernama Jior yang mungkin sulit dibayangkan siapa pun. Di satu sisi, bagaimana jika ada 'jiwa lain' yang ikut campur di sini? Dan seakan belum cukup memusingkan, pencarian Odi ternyata tak dilakoninya sendirian. Ada banyak takdir yang BERTAUTAN. Ia dan orang-orang yang ditemuinya tanpa sadar tengah bekerja sama menguak kebenaran tentang diri mereka masing-masing. Teka-teki yang melelahkan, adakah titik terang untuk segalanya? ♪┌|∵|┘♪ [When your home isn't yours : Ketika rumahmu bukan milikmu.] [SAY NO TO PLAGIARISM ❌] [Cover edit by Canva]