Mitos itu mengatakan, barangsiapa dengan hati tulus meminta sesuatu bersama seseorang yang dekat dan berhati tulus ketika Komet Mariana melintas, maka permintaannya dikabulkan. Bersama Marco sahabatnya, Elias yang frustrasi setelah ditolak cewek idamannya menunggu melintasnya Komet Mariana. Ketika komet melintas, ia berharap bisa dekat dengan Vika, cewek yang sangat ia kagumi. Semuanya berubah, dan ketika ia tersadar, jawaban doanya tidak seperti yang diharapkannya!All Rights Reserved