Pena Berkelip
  • Reads 115
  • Votes 63
  • Parts 10
  • Reads 115
  • Votes 63
  • Parts 10
Ongoing, First published Aug 24
"Jika memang aku sebuah pena, maka akan aku usahakan aku tetap berguna walau tanpa adanya tinta."

Kalimat itu mampu menggambarkan harapan Moora. Meski ia tak tahu itu akan berhasil atau tidak, meski ia tahu tak akan ada yang mendukungnya, namun ia meyakini suatu hal, bahwasanya tak akan ada bukti apabila tak ada aksi. 

Elmoora Kaira, seorang gadis berusia 17 tahun dengan rambut ikal panjang, kulit putih bersih, serta ukiran wajahnya yang terukir dengan sempurna. Masa remaja dimana seharusnya ia dipusingkan oleh cinta, namun ia terus dipaksa untuk mengikhlaskan apapun yang ia minta. 

Gadis yang memiliki harapan juga ketakutan yang seimbang. 

Apakah kalian pernah terpikirkan akan tinggal di panti asuhan setelah tinggal bersama keluarga selama 17 tahun dan tanpa alasan? 

Moora selalu menantikan masalah percintanya dibandingkan dengan masalah lainnya. Ataukah memang ia yang tak menyadarinya? 

Akankah Moora dapat mewujudkan permasalahan dalam kisah asmaranya? Ataukah ia akan terus menghadapi plot twist yang tidak akan ada habisnya? 

-Agustus, 2024
All Rights Reserved
Sign up to add Pena Berkelip to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
 ARGALA cover
Antagonist Badas Couple!! cover
Starla cover
My Maid 21+ cover
MAHESA cover
𝐂𝐑𝐎𝐖𝐍 𝐎𝐅 𝐀𝐒𝐇𝐋𝐄𝐘 cover
VIENNO LAKARSYA cover
Shadows Of The Kingdom : Blood And Crown  cover
Red thread 🌹[ Complete ] cover
Lauhul Mahfudz  cover

ARGALA

66 parts Ongoing

Revisi (Segera terbit) Argala yang di jebak oleh musuhnya. Di sebuah bar ia di datangi oleh seorang pelayan yang membawakan sebuah minuman, di keadaan yang tak sadarkan diri ia langsung meminumnya tanpa waspada. Hingga keesokan harinya ia telah sadar bahwa ia telah merenggut masa depan seseorang. Aleta yang menunggu bus malam di Sebuah halte. hingga seseorang berpakaian hitam datang dan dari belakang mereka langsung membungkam mulutnya membuat Aleta tak sadarkan diri. Dan keesokkan harinya Aleta terbangun disebuah kamar dengan laki-laki yang tak ia kenal. Apa yang sebenarnya terjadi? Apakah ini sebuah takdir? ______________________________ "Walaupun kejadian di hotel ga terjadi, kalo lo ditakdirkan buat gue, lo tetep milik gue"_Argala Gabriel Narendra 🌼DIWAJIBKAN FOLLOW SEBELUM BACA🌼 [CERITA MURNI HALUAN SENDIRI JADI TOLONG JANGAN ADA NIATAN UNTUK MENJIPLAK KARYA ORANG❗] start: 29/12/22 end :- ©Thsaa__