BROKEN ANGEL
  • Reads 61,557
  • Votes 5,364
  • Parts 74
  • Reads 61,557
  • Votes 5,364
  • Parts 74
Ongoing, First published Aug 26
1 new part
Tristan Arkantara Putra Hambalang, seorang Perwira TNI AD berpangkat Mayor dengan karir yang cemerlang diusianya yang masih relatif muda yaitu 32 tahun. Tristan berasal dari keluarga konglomerat namun dia memilih jalannya sendiri.

Suatu ketika, kejadian naas menimpa Tristan. Kejadian yang merubah keseluruhan hidupnya. Kejadian yang membuat Tristan harus kehilangan cinta dari istrinya yaitu, Nagita Salsabila Ayu Permana yang merupakan seorang model terkenal.

Namun kemalangan yang menimpa Tristan juga telah membawa Helena Anastasya Chandra Gudono, masuk kembali ke dalam kehidupan Tristan.

Lantas, bagaimanakah kisah cinta mereka akan berlanjut? Saat kondisi Tristan tidak lagi sempurna. Saat Nagita memilih pergi dan datangnya Helena?
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add BROKEN ANGEL to your library and receive updates
or
#4cintasejati
Content Guidelines
You may also like
Gewoon Begeleiden by dhafmnyf
12 parts Ongoing
Ikhlas? Kata yang sering terucap oleh seseorang yang senantiasa mendapatkan kepahitan dalam hidup. Ikhlas seperti apa yang sebenarnya terjadi? Yang jelas itu adalah sebuah mantra kebohongan dan pengobatan untuk diri sendiri. Apa jadinya jika selama ini seseorang yang selalu kamu temani memang hanya sekedar ingin untuk ditemani bukan untuk disukai ataupun untuk dimiliki. Saling menyukai? Hahh, benar-benar omong kosong. Kata-kata manis yang keluar dari mulutnya memang hanya dijadikan sebagai bumbu dalam cerita bukan untuk disimpan dalam rasa. Bodoh memang jika dipikir, menyukai seseorang yang terpaut jarak usia dan ego? Bisa terbilang gila bukan? Dan ya memang pada dasarnya lelaki senantiasa mengumbar omongan yang menjanjikan akhirnya gadis ini luluh dan terpikat. Namun pada kenyataannya? Halah basi! Tidak seharusnya gadis ini percaya bualan tuan muda satu itu. Tapi nyatanya, gadis ini memang bodoh. Entah mungkin terbuat dari apa antara hubungan otak dan juga hatinya, yang jelas dari semua itu dia selalu berpikiran bahwa sosok lelaki itu memang baik dan tidak se brengsek yang selalu orang ucap tentangnya. Dia selalu meyakinkan hatinya bahwa lelaki ini memang sedang berproses untuk lebih baik, dan karena memang pada dasarnya mindset gadis ini adalah semua manusia di muka bumi ini itu baik. Cukup hebat tentunya namun bisa dibilang jauh dari pikiran atau akal manusia normal pada umumnya. ✨ Cerita ini hanya fiktif belaka. Jika ada kesamaan nama tokoh, tempat kejadian ataupun cerita, itu adalah kebetulan semata dan tidak ada unsur kesengajaan ✨ Thanks To... Allah, Ibunda Ratu, My Family, and my all lovely friend. Also my all readers whom always loving my story. I love you all ♡
You may also like
Slide 1 of 9
Hello Nataya! cover
JUST FOR YOU cover
Secret cover
Gavya Pavithra ( 21+) (SELESAI)  cover
Gewoon Begeleiden cover
JJK Fanfic : Green-eyed Young Beauty cover
An Each Year With Yuki (Indonesian) cover
Sekeping Hati Ai  [ Selesai ] cover
Imperfect Coach cover

Hello Nataya!

33 parts Complete

Kata Mama Taya itu pintar, sudah besar. Tidak menangis lagi. Tidak sering marah. Kata Ayah juga Taya pintar, suka bantu Mama. Tidak rewel, manis dan menggemaskan. Taya suka kalau dipuji. Soalnya itu benar semua. Menurut Taya, Taya sudah pintar kok. Keren juga, soalnya Taya sudah bisa puasa. Ini cerita tentang Taya, Mama, Ayah, dan Dino.