Jalan Merdeka
  • Reads 4
  • Votes 1
  • Parts 1
  • Reads 4
  • Votes 1
  • Parts 1
Ongoing, First published Aug 27
Bertemu dengan cinta adalah salah satu takdir dalam hidup seseorang. Banyak orang menyebutnya cinta pertama, cinta monyet, sampai cinta sejati. Kisah kasih setiap orang berbeda. Ada yang endingnya bersama dan ada perasaan yang harus saling dimerdekakan bagaimana pun caranya.

Berawal dari ketidaksengajaan, perasaan antah berantah itu datang dan kerap bertahan. Tak bisa dilepaskan, bahkan sang empu sendiri tidak menginginkannya untuk pergi. Padahal segala sesuatu yang tidak seharusnya kita genggam, hanya akan menimbulkan sakit serta berbagai luka selama dipertahankan.

Namun, Noura seakan mendapatkan titik cerahnya tanpa dia sadari. Begitu sudah sadar, bayangannya kabur. Membuat gadis itu berpikir: apa maksudnya pertemuan mereka?
All Rights Reserved
Sign up to add Jalan Merdeka to your library and receive updates
or
#995bandung
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Antagonist Badas Couple!! cover
MAHESA cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover
VIENNO LAKARSYA cover
ALFA  cover
MELANCHOLY cover
Starla cover
FIX YOU cover
Lauhul Mahfudz  cover

Antagonist Badas Couple!!

56 parts Ongoing

Season 1 (DALAM REVISI) Season 2 (Ongoing) Alexa Arnold, si penggemar novel romance. Jiwa nya tiba tiba bertransmigrasi saat dia menyentuh satu buku aneh yang dia temukan di perpus sekolah nya. Dia menjadi Katryn Wingham, seorang anak SMA yang menjadi tunangan kepada watak utama di cerita itu. Namun, sial nya tunangan nya malah berselingkuh dari nya. Dan watak nya malah menjadi antagonis yang malang! "Buku aneh" "Widih keren, gue jadi antagonist nie. Peran favorit gue" "Kenapa malah antagonist nya yang tersakiti!" Bagaimana dengan nasib Alexa seorang anak remaja yang tiba tiba menjadi tunangan protaganist yang tersakiti?