44 parts Ongoing SEQUEL "SURROGATE"
Masih tentang Singto Prachaya, seorang pengusaha sukses yang namanya kian melambung tinggi berkat kepiawaiannya dalam berbisnis. Namun, siapa sangka bahwa di balik semua pujian akan kesempurnaannya, ada jiwa yang hancur terselip di dalam raga setelah kepergian Krist.
Kini, kehadiran sosok baru memberikan harapan dalam keputusasaannya. Seakan menyusun kembali kepingan cinta yang telah terkubur bersama peti mati sang kekasih. Akankah sosok itu memulihkan hatinya atau justru semakin menenggelamkannya pada lubang penyesalan?
Start: 01/10/22
End:
#1 kristsingto - 03/01/23
#1 singtokrist - 19/02/23
#1 sotuss - 5/11/23
Warning⚠️
BxB, boyslove, boxxboy, homo, LGBT, mpreg