Marriage With(out) Love
  • Reads 21,562
  • Votes 2,735
  • Parts 21
  • Reads 21,562
  • Votes 2,735
  • Parts 21
Complete, First published Aug 31, 2024
Mature
1 new part
Dear My Beloved Ex Wife..

Aku menuliskan ini untuk kau baca suatu hari nanti jika ragaku tak bisa kau peluk lagi. Terima kasih sudah memilihku sebagai pasangan hidupmu, meski aku tahu menikah denganku tidak ada dalam rencanamu. Terima kasih sudah mau mempertahankan hubungan ini meski aku tahu kau sendiri ragu pada perasaanmu. Aku ingin mengatakan bahwa aku sangat mencintaimu, sangat sangat mencintaimu. 

Jika waktu mengizinkan, aku ingin mencintaimu selamanya. Aku tidak pernah menyesal menjatuhkan hati dan cintaku padamu, terbalas atau tidak aku benar-benar tidak peduli.
All Rights Reserved
Sign up to add Marriage With(out) Love to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Nona Malisorn - gimme love baby cover
CHAPTER HIDUP 2: IDEALISM WITH LOVE cover
SIN [Faye x Yoko] cover
𝑳𝒊𝒈𝒉𝒕 𝒐𝒇 𝑴𝒚 𝑳𝒊𝒇𝒆 ★ 𝓔𝓷𝓭 ✓ cover
Little Dumplings cover
Second Chance To Me cover
Life After Married || LingOrm (Hiatus) cover
After Graduation cover
Life After cover
Fiction -sungjake✔ cover

Nona Malisorn - gimme love baby

13 parts Complete Mature

Raya malisorn wanita berusia 30 tahun pewaris tunggal keluarga malisorn yang mengganti identitas dirinya demi melancarkan aksi balas dendamnya pada seseorang yang telah menewaskan kedua orang tua dan sodara kembar laki-laki nya. Hingga pada akhirnya raya malisorn harus merasakan dilema saat dirinya mengenal cinta. Akankah cinta dapat merubah dan mengalahkan segalanya. "Aku akan berlari saat kau memanggilku"