Story cover for Higher by honeylemon29
Higher
  • WpView
    Reads 122
  • WpVote
    Votes 3
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 122
  • WpVote
    Votes 3
  • WpPart
    Parts 1
Ongoing, First published Apr 18, 2015
Kisah ini menceritakan tentang kehidupan seorang remaja perempuan bernama Lucy Adams yang mengalami banyak konflik dengan orang-orang di sekitarnya sehingga ia merasa hidupnya tertekan. Lucy adalah remaja yang berparas cantik, pintar, baik hati, dan sopan. Namun, kehidupannya yang sebenarnya ternyata tidak seperti apa yang orang lain lihat. Walaupun ia memiliki kecantikan, kekayaan, kepintaran dan hal-hal lain yang tidak dimiliki orang lain, tetapi ternyata ia telah kehilangan banyak hal.  Ia kehilangan cinta dan perhatian dari keluarganya, ia kehilangan sahabat-sahabatnya, tidak ada yang mau berteman dengannya. Apapun yang ia perbuat selalu dianggap salah. Banyak orang memfitnahnya.  Bahkan keluarganya pun tidak harmonis. Banyak pertengkaran dan konflik yang terjadi di antara keluarga Adams sehingga orangtua Lucy memutuskan untuk berpisah. Hidup Lucy tidak semudah apa yang orang lain bayangkan.

Lucy merasa tidak berharga dan tidak berguna, dia hampir putus asa dan menyerah. Sampai suatu hari, semuanya berubah. Hari-harinya menjadi lebih cerah dan berwarna sejak ia bertemu dengan seseorang. Seseorang itu telah mengubah hidupnya. Seseorang itu telah membuat hidup Lucy lebih bermakna. Seseorang itu telah membuat Lucy merasa lebih beruntung dan bahagia. Seseorang itu telah membuat Lucy tau apa arti hidup. Seseorang itu.......
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Higher to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
LOVE RISK 1 || BxB🔞⚠️ [END]✓✓ by Fiverin_
126 parts Complete Mature
Pasha hanyalah seorang manusia biasa yang mengharapkan kehidupan baik dalam setiap hari-harinya. Ia hanya ingin berteman dengan siapapun, merasakan indahnya dicintai, dan hidup bahagia dengan keluarganya. Tetapi, kejadian penculikan pada sebelas tahun yang lalu rupanya mengubah garis kehidupannya. Berkat itu, Pasha harus berjuang sendiri, melawan semua rasa takut dan luka yang datang dari setiap orang yang berlalu. Ia harus mencari orangtuanya untuk menyembuhkan segala luka yang dirinya rasa. Hari-hari yang ia lalui semakin menyulitkan saat dirinya menjadi korban bullying, dengan latar belakang yang sama sekali tak mesti menjadikannya sebagai kambing hitam. Tak lepas sampai sana, masa remajanya harus terenggut saat ia menjadi korban pemerkosaan. Pasha tidak tahu dengan apa yang membuatnya mampu untuk bertahan, hanya saja ia selalu menangkap adanya percikan-percikan kebahagiaan jika suatu hari nanti ia dikembalikan pada orangtuanya. Tetapi, jalan yang dirinya lalui amatlah terjal dan berliku, sering kali ia bertemu titik keputusasaan yang membuatnya sadar akan satu hal, bahwa.... Ia dan bahagia merupakan dua kemungkinan yang tidak mungkin terjadi. "Teman kakak memang banyak, tapi teman aku cuman Kakak...." WARNING!! •BXB •NO CHILD AREA •M-PREG •BULLYING •SEXUAL HARASSMENT •ANGST •MATURE •🔞⚠️ Catatan Baca book ini minimal 17 tahun, atau sudah memiliki KTP, yang menandakan bila anda sudah legal.
Sua Parte [Fang] by Arsandy79
18 parts Ongoing
Tidak ada lagi semangat membara. Tidak ada lagi rasa persaingan intens dengan sahabatnya. Tidak ada lagi kebencian melihat kakaknya lebih menyukai sang sahabat dibanding dirinya. Anak kecil itu sudah berubah, sama sekali berbeda dengan anak yang beberapa tahun lalu tinggal di bumi untuk sebuah misi. Semua yang Fang lakukan sekarang hanyalah menjalani hidup dengan bernapas dan melakukan yang terbaik yang dia bisa tanpa memedulikan apa yang orang lain katakan. Di TAPOPS, dia bergerak seperti mesin. Menjalankan misi tanpa komplain, menunduk meminta maaf saat dimarahi, mendengarkan saat dicaci-maki, mengikuti dengan patuh saat dibantai dalam latih tarung bersama sang kakak. Semuanya dia terima dalam diam tanpa melawan. Fang tidak pernah mengatakan isi hatinya, bahkan kepada teman-temannya tidak peduli seberapa sering teman-temannya mendesak. Sehingga akhirnya teman-temannya pun menyerah, cukup mensyukuri Fang tetap bersama mereka. Hingga sebuah misi membawa seorang pria baru ke dalam TAPOPS. Pria dewasa yang galak dan mudah marah, tidak pandang bulu siapapun lawannya. Pria yang pernah hampir membunuh Fang itu justru menjadi terikat dengan si alien muda. Dengan kepribadian keduanya yang berbanding terbalik, akankah Fang kembali ke dirinya yang dulu atau justru menjadi semakin terasing? Bukan BL (Boys Love) atau (BxB)! Tapi ada sedikit scene yang menjurus ke bromance. Bagi yang risih dan tidak suka, dipersilakan mencari cerita lain daripada kalian jijik dan berkomentar hal yang tidak sedap dibaca lalu mengganggu kenyamanan semua pihak. Fang dan Boboiboy serta sebagian besar tokoh adalah milik Animonsta Studios. Penulis hanya meminjam karakter dan menambahkan kreatifitas ide penulis.
You may also like
Slide 1 of 10
[ON GOING!] Berbisik Ke Bumi cover
LOVE RISK 1 || BxB🔞⚠️ [END]✓✓ cover
Bound Dreams cover
Trauma Is Real cover
Mystery of Gutenberg Hostel cover
'~Someone Perfect~' -boifang- HIATUS  cover
Juan [REVISI] cover
Anak yang tak pernah diinginkan [Xodiac] cover
Bayangan Orang Lain cover
Sua Parte [Fang] cover

[ON GOING!] Berbisik Ke Bumi

14 parts Ongoing

Cerita ini, bercerita tentang perjalanan hidup seorang anak laki-laki yang tumbuh dan besar lewat caranya sendiri dan selalu dipengaruhi oleh asumsi-asumsi dari orang lain. Hari-harinya selalu sendiri hanya, ada ia dan semesta yang menemaninya. Tapi ia selalu bisa mengisi hari-harinya dengan baik. Itulah sebabnya, yang mungkin membuat ia berbeda dari anak pada umumnya. Sampai pada suatu waktu ia kehilangan arah, ia merasa bahwa apa yang sudah dilakukannya semuanya sia-sia. Akankah ia bisa kembali mencari bayangannya dan jati dirinya, atau malah hal yang lain akan terjadi? Aku tidak butuh kau, senyum manis kau, dan mata indah itu. Yang ku butuhkan hanya hujan, malam, dan bintang. "Masih jalan terus. Siap-siap baper di bab berikutnya!"❤️ NB : JANGAN LUPA DI VOTE, COMMENT & FOLLOW !!!