MELANGKAH PERGI, MENEMUKANMU
  • Reads 72
  • Votes 9
  • Parts 4
  • Reads 72
  • Votes 9
  • Parts 4
Complete, First published Sep 05, 2024
Mature
"Melangkah Pergi, Menemukanmu" adalah sebuah novel yang menggugah hati tentang perjalanan pribadi, kehilangan, luka dan penemuan cinta sejati. 

Kisah ini mengikuti perjalanan seorang wanita bernama Queen Zara Maeyla yang memutuskan untuk meninggalkan semua yang ia kenal dan ia sayang demi mencari seseorang misterius yang tertulis namanya di surat milik ibunya yang tak tersampaikan kepadanya. Tak di kenal dan tak pernah ditemui oleh dirinya. 

Dalam perjalanannya, ia berjumpa dengan berbagai kejadian yang mengajarinya tentang keberanian, pengorbanan, keikhlasan dan kekuatan untuk berdiri kembali. Tanpa disangka, di tengah kesendirian dan pergulatan batin, ia menemukan seseorang yang tidak hanya mengisi kekosongan hatinya, tetapi juga mengajarkannya bahwa terkadang, melangkah pergi adalah satu-satunya cara untuk menemukan jalan pulang ke diri sendiri.

 Novel ini menawarkan pembaca sebuah perjalanan emosional yang mendalam dan penuh kejutan, membuktikan bahwa cinta bisa ditemukan di tempat dan waktu yang tak terduga. 

"Terkadang, pergi bukan berarti meninggalkan tetapi untuk menemukan"
All Rights Reserved
Sign up to add MELANGKAH PERGI, MENEMUKANMU to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Xavier [Transmigrasi] END ✔️ cover
Painting Of My Voice cover
Istri Nakal Gus Afan cover
After I Knew His Name [TERBIT] cover
This is Alif [END] ⭕ cover
Gradasi Hati  cover
The Light, Its Dark, and Hope cover
My sweet troublemaker VS Simple girl  cover
Be a Good Mother (TAMAT) cover
Ndadak jadi mommy?! | transmigrasi  cover

Xavier [Transmigrasi] END ✔️

47 parts Ongoing

Raga sudah sering membaca novel tentang 'Transmigrasi'. Ia sebenarnya tidak begitu mempercayai tentang hal yang jelas jelas tidak masuk akal, hingga akhirnya ia sendiri yang merasakannya. 'Gue mati gak epik banget anjir. Masa gue mati karena serangan jantung?! ' Dan... Ya. itu dia. ia merasuki tubuh seseorang. "KENAPA DIANTARA SEMUA JENIS TRANSMIGRASI GUE HARUS MASUK KE TUBUH DUDA ANAK TIGA, SYALAND!!!" Ya, ia merasuki Xavier Radhitya Adibrata. Duda tampan beranak tiga.