Story cover for Rada - Rada Gila by Yabai-Desu
Rada - Rada Gila
  • WpView
    Reads 32
  • WpVote
    Votes 2
  • WpPart
    Parts 2
  • WpView
    Reads 32
  • WpVote
    Votes 2
  • WpPart
    Parts 2
Complete, First published Sep 09, 2024
Mature
Saat rintihan hujan yang mulai lebat, persahabatan yang diwarnai dengan enam anak periang yang penuh canda tawa, Raga, Max, Roki, Raga, Bagas dan Adi, mereka sibuk berlari lari kesana kemari seolah olah senang menyambut kedatangan hujan yang siap membasahi tubuh mereka semua disebuah taman kecil yang biasa menjadi tempat perkumpulan mereka. Dikala hujan yang mulai mengeluarkan suara riuhnya tiba-tiba seorang anak dengan lantang mengeluarkan suaranya
"Hey kalian semua, jika kalian sudah besar nanti kalian mau jadi apa?" ujar Bagas Mereka pun menjawab dengan penuh semangat sambil berlari sampai mereka kelelahan dan duduk seperti melingkar, tiba-tiba Roki memberi arahan "teman - teman coba kumpulkan satu tangan kalian ditengah - tengah ini" mereka pun mengulurkan satu tangan mereka, Roki pun melanjutkan ucapannya "kita harus berjanji bahwa kita akan bersama - sama sampai tujuan dari masing - masing kita tercapai" dan mereka semua pun mengiyakannya dengan penuh gembira.

Namun janji itu harus kandas karena mereka hanya bisa bersama sampai tingkat SMA, hingga beberapa tahun tanpa komunikasi satu sama lain Bagas mendapatkan kabar bahwa teman-teman nya  masuk penjara dan sekarang jadi buronan karena lari dari tahanan, hingga selang beberapa tahun Bagas menjadi pengusaha  dan memiliki sebuah perusahaan namun itu juga yang membuat Bagas bertemu kembali dengan teman-temannya .

Bagaimana pertemuan mereka?
Kenapa mereka menjadi buronan?
Apa yang membuat mereka tidak bisa bersama sampai tujuan?
All Rights Reserved
Sign up to add Rada - Rada Gila to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Perihal Sandwich(End) by dimsumentai
40 parts Complete
Tidak ada yang mau memiliki adik sebanyak Mas Malik. Apalagi di zaman modern serba uang. Rasanya untuk membiayai hidup sendiri saja sudah sulit. Namun, bagi Mas Malik ke-enam adiknya adalah anugerah besar dalam hidupnya. Kami tujuh bersaudara dari umur dan sifat yang berbeda-beda. Kami memiliki julukan piatu geng, karena ibu sudah meninggal sejak Jafar baru dilahirkan. Gak tahu kenapa Abah sangat betah menduda. Abah bilang ibu itu seperti perampok handal yang bisa merampok semua hati Abah tidak tersisa. Kata Abah, dia terlalu takut untuk membuka hati lagi. Takut kalau ternyata gak bisa kasih ruang beserta isinya untuk si perampok baru. -Mas Malik- "Generasi Sandwich itu apa, sih, Bang?" "Kayak kita gini, saudaranya banyak." "Kata temen aku, jadi generasi Sandwich itu gak enak ya, Bang?" "Banyak anak, banyak kepala, banyak sifat, banyak kebutuhan." "Intinya jadi generasi Sandwich itu harus banyak uang, sih, biar tetep akur." "Jaf, sandwich kita ini beda dari yang lain, ini lebih spesial. Spesial bukan karena pake keju sama telor, tapi karena di dalamnya ada Abah, Mas Malik, Bang Eja, Janu, Jerry, Cahyo, sama kamu!" Bukannya memang tidak ada persahabatan yang lebih indah selain dengan saudara sendiri? Walaupun siang malam bisa berubah jadi Roro Jonggrang, tapi tetap saja mereka saling sayang seperti Upin Ipin. Masih pemula Bahasa baku, non baku Maaf kalau banyak typo 🚫Masih amburadul, tidak cocok untuk diikuti🚫 Salam Hangat Mentai👋
Melangkah Tanpa Arah  by haechanah05
7 parts Ongoing
Tidak semua orang punya orang tua yang bisa diandalkan. Ada kalanya kita yang diandalkan oleh mereka, di setir layaknya robot tanpa punya rasa. mereka tak mau mendengar sedikit pun keluhan, semuanya harus tertata sempurna, selayaknya Tuhan yang tanpa kekurangan. kisah empat remaja, yang berusaha bertahan ditengah luka yang mereka punya, tentang masalah keluarga yang berbeda, namun dengan torehan luka yang sama. "capek bangett fuck, pengen pulang aja rasanya, tapi kemana gue harus pulang? " hanan "ke gue, pulang ke gue, anggap gue rumah lo, rumah kalian" nata "nat, peluk gue, gue butuh di puk-puk, sambil di pat-pat, perihal gue yang lima bulan lebih dulu minum susu, gue tetep butuh pelukkan lo. Hari ini ibu datang lagi, dia minta duit hasil gue meres keringet" raga "sini gue peluk, sambil puk-puk dan pat-pat. gapapa ya? nanti allah ganti duit lo yang lebih banyak dari yang lo kasih, buat makan nanti, lo ga usah pusing, nanti gue masakin lo tiap hari, kalo ada kebutuhan lo bisa pake uang gue dulu" nata "nat, gue pengen mati aja, hidup juga percuma, bokap selalu mukul gue, gue capek nat" jagat "sutt ga boleh ngomong gitu, sini lukanya gue obatin, kalo capek istirahat ya, jangan Coba-coba buat mati, mati bukan suatu hal yang bisa dicobain, capeknya dibagi sama gue, biar lebih ringan" nata "gue ga seberguna itu ya? gue ga seberharga itu ya? apa salah gue bodoh? gue juga ga mau terlahir jadi orang bodoh" nata "nat yang perlu lo tau, lo itu berharga buat kita, lo permata yang wajib kita jaga keindahannya" jagat "lo ibarat penerang di kegelapan, lo sangat amat berharga, tangan mungil lo ini, yang udah narik kita dari lingkaran setan" hanan "lo ga salah, dan lo ga bodoh, lo terlalu pintar, dan terlalu berharga buat kita" raga #00line #renjun #jeno #haechan #jaemin
You may also like
Slide 1 of 10
CIRAKA cover
MFS ✓ cover
Aku Ingin Bercerita  cover
Seana or Seano cover
laut yang membawanya pergi (END) ✓ cover
Senyawa Abu-abu { F I N I S H } cover
ALRIN cover
Perihal Sandwich(End) cover
Melangkah Tanpa Arah  cover
Annoying Brother: ENHYPEN cover

CIRAKA

40 parts Complete

Cika Maharani seorang gadis yang selalu optimis dalam hidupnya harus menerima kenyataan pahit bahwa kini ia sebatang kara tanpa kehadiran Mamah, Papahnya, Cika dibesarkan di Panti Asuhan Kasih Ibu. Pertemuanya dengan Aninda Tiyas seorang gadis dengan rasa bersalah yang teramat dalam kepada sang Ayah, membuat hidupnya berada dibawah bayang-bayang rasa bersalah. Sampai Cika hadir dalam hidupnya, Tiyas kembali memiliki semangat dalam menjalankan hidup. Semesta punya cara tersendiri mendekatkan sesuatu yang mustahul menjadi mungkin. Pertemuan Cika dengan sahabat kecilnya, Adriyan, selalu mengingatkan Cika bahwa setiap orang memiliki porsinya masing-masing dalam bahagia. Raka Mahendra seseorang yang mempu menembus sudut gelap hati Cika yang mengajarkannya apa itu cinta dan kehilangan, seseorang yang harus dituntut sempurna dalam segala hal , seorang anak hanya bisa menerima segala kondisi keluarganya tanpa bisa memilih, apakah ia mampu bersanding dengan Cika Maharani yang setatusnya lebih rendah?