Adrian S1- And Rise of The Tale
  • Reads 937
  • Votes 71
  • Parts 57
  • Reads 937
  • Votes 71
  • Parts 57
Complete, First published Sep 19, 2024
" hah sudah saatnya akhirnya kita sampai disini"

" Ya, perjalanan akan segera dimulai"

Oh... hai!. Namaku Adrian seorang pelajar laki-laki berumur 13 tahun yang terjebak dalam ruang dunia yang sangat rumit. Tidak-tidak aku tak sehebat mereka yang bisa melempar sepuluh panah sekaligus dalam kurun waktu lima detik. Atau , seperti mereka yang bisa membawa batu besar seukuran dua meter dengan hanya satu tangan. Yaph, aku hanya seorang remaja biasa dengan muka biasa dan dengan otak yang biasa. Tapi , mengapa aku bisa berada disini ? di sebuah dunia dongeng nan nyata yang mengerikan sekaligus menakjubkan? Baiklah aku akan bercerita sedikit mundur. Jadi simak cerita yang penuh banyak hal yang mengagetkan. Mungkin kalian bisa mengambil popcorn  atau sekedar teh hangat untuk membaca cerita ini.

🌊🌊🌊

Didunia ini sudah pasti ada dunia lainkan?. termasuk juga di indonesia yang terdapat sebuah dunia ajaib yang sudah dilupakan oleh masyarakat. bahkan sekarang hanya dianggap mitos belaka. sebut saja mitos bangsa atas dan bangsa bawah. sebuah dunia bagi bangsa bertolak belakang yang dulunya saling bekerjasama namun sekarang berperang hebat akibat keserakahan si bangsa bawah. katanya, hanya anak berumur 13 tahun dengan hati murni dan jiwa permata biru yang bisa menghentikan mereka. namun apa jadinya jika anak permata biru itu membenci mitos dan lebih parah. si anak permata biru malah lahir dari darah bangsa bawah itu sendiri! mari saksikan petualangan Adrian membela kebenaran!

(UNTUK MENDUKUNG PENULIS MARI FOLLOW DAN VOTE! HAPPY READING SEMUA)

Dibuat tahun

START WRITE: July 2023
REACH THE END: 28 Des 2024
[[PUBLISH:6 nov 2024]]
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Adrian S1- And Rise of The Tale to your library and receive updates
or
#12duniafantasi
Content Guidelines
You may also like
Bertumpu by jsmerle_
6 parts Ongoing
Diterjang ombak, keluarga ini terpisah. Ingatan hilang, luka menganga. Di tengah perjuangan menemukan kepingan masa lalu, mampukah cinta keluarga menjadi pengikat yang membawa mereka pulang? "𝘒𝘢𝘥𝘢𝘯𝘨, 𝘬𝘪𝘵𝘢 𝘯𝘨𝘨𝘢𝘬 𝘵𝘢𝘩𝘶 𝘴𝘦𝘣𝘦𝘳𝘢𝘱𝘢 𝘥𝘢𝘭𝘢𝘮 𝘪𝘬𝘢𝘵𝘢𝘯 𝘬𝘦𝘭𝘶𝘢𝘳𝘨𝘢 𝘪𝘵𝘶 𝘴𝘢𝘮𝘱𝘢𝘪 𝘴𝘦𝘴𝘶𝘢𝘵𝘶 𝘵𝘦𝘳𝘫𝘢𝘥𝘪" "𝘐𝘬𝘢𝘵𝘢𝘯 𝘣𝘢𝘵𝘪𝘯 𝘬𝘦𝘭𝘶𝘢𝘳𝘨𝘢 𝘪𝘵𝘶 𝘬𝘶𝘢𝘵, 𝘮𝘦𝘴𝘬𝘪 𝘸𝘢𝘬𝘵𝘶 𝘥𝘢𝘯 𝘫𝘢𝘳𝘢𝘬 𝘮𝘦𝘯𝘤𝘰𝘣𝘢 𝘮𝘦𝘮𝘪𝘴𝘢𝘩𝘬𝘢𝘯𝘯𝘺𝘢. 𝘒𝘢𝘥𝘢𝘯𝘨 𝘬𝘪𝘵𝘢 𝘯𝘨𝘨𝘢𝘬 𝘴𝘢𝘥𝘢𝘳, 𝘬𝘪𝘵𝘢 𝘮𝘢𝘴𝘪𝘩 𝘵𝘦𝘳𝘩𝘶𝘣𝘶𝘯𝘨," -"𝘋𝘪𝘮𝘢𝘯𝘢 𝘬𝘢𝘭𝘪𝘢𝘯?" -𝘉𝘦𝘳𝘵𝘶𝘮𝘱𝘶 . . . . ⚠️ JANGAN COPY CERITA SAYA! JIKA ADA KESALAHAN MOHON DI MAAFKAN SAYA MASIH PENULIS PEMULA [ AYO VOTE DAN KOMEN BIAR AUTHOR SEMANGAT LANJUTIN PARTNYA] ikuti cerita ini ⚠️ [ BUKAN B × B ] FAMILYSHIP & BROTHERSHIP Aku nulis cerita ini dengan ide ku sendiri, alurku sendiri, dan imajinasiku, TANPA copy dari cerita lain. Jika ada kesamaan itu disebabkan karena ketidaksengajaan Penasaran kan? Apalagi konfliknya bikin seru Ayo ikuti sampe end! © Cover Canva © Cover image from jsmrle © Picture Pinterest
You may also like
Slide 1 of 9
Cinta dalam Bayang Bayang cover
10 Years Waiting [ REVISI ] cover
Bertumpu cover
INTERCONNECTION cover
ALESHA KIRANA PUTRI (life and love story) cover
Lucas cover
Anak Terakhir cover
The Dolphin Man~(On Going) cover
SEMESTA [END] cover

Cinta dalam Bayang Bayang

8 parts Ongoing

Di sebuah kota yang sibuk, Fiona adalah seorang fotografer muda yang selalu mencari keindahan dalam kesibukan kehidupan sehari-hari. Suatu malam, saat menangkap gambar di bawah lampu merah, dia bertemu dengan Rafael, seorang arsitek yang sedang dalam perjalanan pulang dari pekerjaan yang melelahkan. Pertemuan singkat itu mengubah segalanya. Seiring waktu, Fiona dan Rafael saling jatuh cinta, tetapi hubungan mereka dihadapkan pada berbagai rintangan. Rafael terjebak dalam hubungan yang tidak bahagia dengan seorang wanita kaya, sementara Fiona berjuang dengan rasa ketidakpastian tentang masa depannya sebagai seniman. Mereka harus menghadapi bayang-bayang masa lalu dan harapan yang terpendam, sambil menemukan kekuatan di dalam diri masing-masing. Di tengah kesibukan kota dan lampu merah yang selalu berkedip, mereka belajar bahwa cinta sejati tidak selalu mudah, tetapi terkadang, itu adalah satu-satunya cara untuk menemukan diri mereka sendiri. Apakah mereka akan berani mengambil langkah selanjutnya, ataukah mereka akan terjebak selamanya dalam bayang-bayang?