UPDATE SETIAP MALAM MINGGU!
Jatuh cinta sekali seumur hidup? Mungkin itu yang dirasakan oleh pria bernama Karl Norbert Tadeusz, CEO Tadeusz Company, yang merupakan perusahaan milik kakeknya. Sejak kecil, Karl percaya bahwa cinta sejati adalah hal yang langka dan berharga, yang hanya datang sekali.
Namun, pernyataan itu diuji saat ia bertemu dengan gadis cantik bernama Kaleena Madeleif. Kaleena adalah pemilik butik sekaligus designer yang mensponsori perusahaannya, dan saat mereka pertama kali bertemu di sebuah acara, Karl terpesona oleh pesonanya. Meskipun berasal dari latar belakang yang berbeda, Karl merasa ada ikatan yang kuat.
Setelah pertemuan itu, Karl berusaha mendekati Kaleena, ingin membuka hati dan merasakan cinta yang selama ini ia idamkan. Namun, setiap kali merasa semakin dekat, ingatan tentang gadis lain yang selalu menghantuinya muncul kembali. Gadis itu adalah pacar masa SMAnya yang tiba-tiba menghilang. Kenangan tentang mereka selalu menyisakan rasa sakit, dan sosoknya seakan muncul kembali dalam mimpinya.
Beberapa saat kemudian, saat Karl berusaha membuka hati sepenuhnya kepada Kaleena, sosok gadis masa lalunya muncul tiba-tiba. Ternyata, gadis itu, yang bernama Briella, kembali ke kota setelah bertahun-tahun pergi. Karl terjebak antara dua cinta-Kaleena yang baru dan Briella yang selalu ada di hatinya.
Manakah yang akan Karl pilih?
"i'm not good anymore,"
"I'm here and i want you to complete me! Just be my teritory for a long time!"
Zee terkesiap, dia tidak menyangka laki-laki yang paling ia benci akan mengungkapkan perasaannya seperti itu. Laki-laki yang ia lupakan dengan mati-matian justru kembali dengan segala penyesalannya.
'Should i give him one more chance?' batinnya.
Tatapan sendu itu, zee membencinya.
⚠️WARNING⚠️
» Cerita ini murni hasil pemikiran saya. Bila ada kesamaan dalam segi nama tokoh, karakter, adegan/kasus/insiden, alur dan tempat dengan cerita lain saya mohon maaf.
•S E L A M A T M E M B A C A•
D O N ' T C O P Y P A S T E M Y S T O R Y !
t h a n k y o u s o m u c h .
•••