Our Fake Marriage
  • Reads 9,627
  • Votes 1,204
  • Parts 23
  • Reads 9,627
  • Votes 1,204
  • Parts 23
Ongoing, First published Sep 28
Ketika menyelidiki sekretarisnya, secara kebetulan, Jerome bertemu anak laki-laki berusia tujuh tahun yang kabur dari panti asuhan dengan bayi di gendongannya. Memutuskan jika anak itu akan berguna, Jerome mengadopsinya. Namun, ia sama sekali tak tahu bagaimana cara menjadi orang tua. Dan ia memutuskan, mencarikan ibu untuk anak itu adalah solusinya.  

Arianna hanya ingin membantu anak yang telah menyelamatkan keponakan bayinya yang dijual di panti asuhan. Namun, siapa sangka, dia harus membayar itu dengan hal yang sama sekali tak terduga. Menikah dengan bosnya dan menjadi ibu untuk anak adopsinya.

Ini hanya pernikahan palsu untuk keuntungan kedua belah pihak. Namun, kenapa Jerome menjadi begitu terbiasa dengan kehadiran Aria sebagai istri dan ibu dari anaknya? Dan kenapa Aria yang selama ini hanya menganggap Jerome sebagai bosnya, mulai terbuai akan sosok Jerome sebagai seorang suami dan ayah? 

Sepertinya ada yang salah dengan pernikahan ini.
All Rights Reserved
Sign up to add Our Fake Marriage to your library and receive updates
or
#43bos
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
The Begining cover
Gadis yang Memeluk Lukanya cover
KARMA SANG PENGKHIANAT cover
LARA KIRANA ✔ cover
Fit Perfectly  cover
Black & Grey cover
ISTRI SETELAH CINTA cover
Above The Fates  [SEULRENE] cover
The Baby's Project cover
Call U Babe cover

The Begining

35 parts Complete

Seharusnya Dara sadar, jika hidup tidak akan pernah berjalan sesuai dengan apa yang ia inginkan. Tapi dirinya terlena dengan hidupnya yang sekarang, hidup dalam kekayaan orangtua, dilimpahkan dengan kasih sayang, dan memiliki kekasih yang begitu dia cintai. Dirinya dibutakan dengan itu semua, hingga membuatnya mudah meremehkan orang lain. Namun, hidupnya mendadak berubah begitu mengetahui rahasia yang di sembunyikan kekasihnya selama ini. Dan juga, munculnya fakta-fakta mengenai kedua orangtuanya, yang membuat dirinya nyaris gila. Terlebih, musuhnya itu kini menjadi saudara tirinya. Benar-benar sialan. Sudah jatuh, tertimpa tangga pula. Mungkin itu nasib Dara sekarang. "Kau dan ibumu sama-sama menjijikan!" Seru Dara mengamuk. ***