Chapter Kehidupan: My Therapy
  • Reads 19,881
  • Votes 1,739
  • Parts 47
  • Reads 19,881
  • Votes 1,739
  • Parts 47
Complete, First published Oct 02, 2024
Mature
Ini adalah tulisan panjang pertama saya. Cerita ini menceritakan proses penyembuhan dua orang dari trauma masa lalu. Mungkin cerita ini terkesan sangat sederhana, namun ini menjadi sebuah penyalur imajinasi penulis terhadap kehidupan. Bisa jadi ini menjadi sebuah harapan penulis terhadap perjalanan hidup tokoh-tokohnya. 

Kalian bebas berekspektasi siapa pun tokoh di dalamnya. Namun, jika diimajinasikan ke dalam sebuah drama nyata, penulis mengimajinasikan pemainnya adalah Faye dan Yoko. Maaf, penulis tidak menggunakan nama asli mereka karena tidak ingin membuat fantasi berlebih menggunakan nama mereka pada adegan-adegan dalam cerita. Penulis ingin nama mereka tetap bersih dari fantasi-fantasi liar: tidak senonoh. 
Semoga kisah ini ringan dan mudah dinikmati. 
Selamat membaca! 😊
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Chapter Kehidupan: My Therapy to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
CHAPTER HIDUP 2: IDEALISM WITH LOVE cover
Menantu Vs Mertua cover
The promise     cover
Dangerous Nerd  cover
CIBYG SS2 [𝐅𝐚𝐲𝐞𝐘𝐨𝐤𝐨] cover
Nona Malisorn - gimme love baby cover
SIN [Faye x Yoko] cover
Hyacinth cover
CHAPTER HIDUP 3: FATED TO LOVE (Faye Yoko) cover
HOPE  cover

CHAPTER HIDUP 2: IDEALISM WITH LOVE

25 parts Ongoing Mature

Mali, "Kau kekasihku, bukan pegawaiku!" Aca, "Maafkan aku." Sebuah kisah tentang seorang guru berbakat yang bernama Aca namun terjegal oleh kebijakan yayasan yang tidak masuk akal. Akhirnya, berbagai masalah dan fitnahan terhujam kepadanya. Seseorang menyamar dan melamar menjadi guru baru guna mengamati apa yang tengah terjadi di sekolah tersebut. Kemerosotan prestasi dan menurunnya kepercayaan masyarakat terhadap sekolah yang terkenal bergengsi itu membuat Mali harus turun tangan. Mali dan Aca dipertemukan dalam berbagai macam kegiatan dan membuat mereka menyatukan idealisme mereka. Di balik itu, muncul sebuah rasa di antara mereka. Akankah Aca dan Mali berhasil meruntuhkan sistem buruk dan korupsi besar-besaran di sekolah tersebut? Atau justru mereka seolah menceburkan diri ke dalam jurang yang dalam? Simaklah kisahnya!