Oh, My Boss! (Aou Boom)
  • Reads 18,464
  • Votes 1,406
  • Parts 26
  • Reads 18,464
  • Votes 1,406
  • Parts 26
Ongoing, First published Oct 13, 2024
Mature
1 new part
Mendengar desas-desus sang Ibu sedang dekat dengan seorang pria muda, Boom Tharatorn memutuskan kembali ke negaranya lebih cepat. 
Disini Aou sebagai general manager yang memiliki hubungan cukup dekat dengan Khun Jeed CEO di tempatnya bekerja harus berurusan dengan rumitnya ekspetasi anak Khun Jeed yaitu Boom. 
Kesalah pahaman Boom pada Aou ditanggapi dengan ketengilan Aou. 
Akhirnya posisi CEO turun pada Boom, alih-alih hubungan dengan Aou menjadi lebih baik Aou dan Boom semakin hari semakin penuh dengan intrik untuk membuat satu sama lain tersingkir dari perusahaan. 
Benar kata orang terdahulu, jangan terlalu membenci pada sesuatu kelak bisa saja itu menjadi yang paling kamu sukai. 
Dan itu terbukti pada Aou dan Boom. 

"Mama, Boom tidak mau Mama menikah lagi apalagi orang itu lebih muda dari Boom yang benar saja!" -Boom Tharatorn

"Aou, mobilnya dimana? Antar ke gala dinner sekarang ya? Okay, lima menit." -Khun Jeed

"Aku siapa? Aku ini apa?! Hey, aku sampai bingung! Kadang aku seperti anaknya, kadang aku seperti karyawan biasa dan kadang aku seperti simpnan bosku! Astaga! Dan anak Bosku benar-benar berpikir aku pacar ibunya! Yang benar saja astaga!" -Aou Thanaboon
All Rights Reserved
Sign up to add Oh, My Boss! (Aou Boom) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
It All Started With A Kiss (AOUBOOM) by kacarapuh_
15 parts Ongoing
Pernah mendengar tentang red string? tentang tali merah tak kasat mata yang menghubungkan dua orang yang ditakdirkan untuk bersama, bahkan ketika mereka berusaha untuk saling menjauh tapi takdir selalu punya cara menyatukan mereka.Seperti kisah yang terjadi Di sebuah provinsi yang populer yang terletak di bagian timur laut Thailand yang dihiasi oleh hiruk-pikuk kehidupan sehari-hari, dua dunia yang seharusnya tidak pernah saling bersentuhan kini terjebak dalam takdir yang tak terduga. Aou Thanaboon, Ia lelaki yang memiliki prinsip hidup untuk selalu mengedepankan keseimbangan dalam hidupnya walaupun ia juga hidup di dalam dunia yang dibangun oleh harapan-harapan orang lain dan hidup dalam bayang-bayang kesuksesan sang ayah dan kakak laki-lakinya. Sementara itu, laki-laki bernama Boom Tharatorn datang jatuh hati pada lelaki yang tak seharusnya ia jatuhi hati yang tak lain adalah Aou Thanaboon dengan latar belakang yang jauh berbeda, ia seakan-akan hadir di dunia Aou hanya untuk mengusik keseimbangannya. Namun ditengah tekanan keluarganya untuk segera menikah, Aou menerima sebuah email misterius yang mengatakan bahwa ia mempunyai seorang anak yang di titip kan di panti asuhan. Akankah Aou merelakan keseimbangan dalam hidupnya untuk mengurus anaknya seperti yang dikatakan dalam sebuah pesan email yang dikirim kan padanya dan memulai kisah cintanya dengan laki-laki yang datang tiba-tiba dan mengganggu keseimbangan hidupnya?
You may also like
Slide 1 of 10
𝘋𝘰𝘶𝘣𝘭𝘦 𝘡 [From Farlan x Ravi] cover
My Gem (MarkGems)  cover
Stars Behind the Darkness 2 cover
MENJADI BABY SITTER  cover
GO BACK TO YOU || Markhyuck cover
antagonis wife  [END] cover
I love you sky (skynani)  cover
It All Started With A Kiss (AOUBOOM) cover
Work in Progress [AouBoom AU] cover
Moonlight Chicken:AlanGaipa Story. [COMPLETED] cover

𝘋𝘰𝘶𝘣𝘭𝘦 𝘡 [From Farlan x Ravi]

1 part Ongoing Mature

Falling in love sama guru? DAMN bisa lah, taunya dia temenan sama orang tua kita? Diajak seatap? MANA TAHAN. Zion, anak semata wayang keluarga Denandra yang dulunya menjadi perusahaan terbesar di Indonesia mengalami kebankrutan. Ia bersekolah di jakarta dan tinggal mengontrak sendiri disana sedangkan kedua orang tuanya tinggal jauh bersama neneknya, Zion mendengar rumor bahwa ada guru baru di sekolahnya, siapa ya? Eh? Kok.. ganteng? ⚠️BxB⚠️ ⚠️18+ area⚠️ Bahasa campuran (formal dan non formal)