"7 hari waktu bebasmu" Aidan yang tengah membaca itu langsung terhenti dan menoleh "Apa maksudmu?" "Sampai Rut ku datang, waktu bebasmu 7 hari. Setelah itu kau milikku selamanya" Sean mendekat dan berbisik pelan "Waktu kaburmu dimulai dari sekarang, bersembunyi lah sampai aku tak bisa menemukanmu baby" "Kau gila" "Aku gila karenamu" #CeritaBL ☠️All Rights Reserved