Mekar Bunga Matahari
  • Reads 38
  • Votes 5
  • Parts 7
  • Reads 38
  • Votes 5
  • Parts 7
Ongoing, First published Oct 14
"Bersahabat dengan Skleroderma, memasuki dunia baru yang sangat indah dan bermakna. Berkutat dengan banyaknya pikiran negatif, menjadikannya Manusia paling bersyukur."

Adhis, perempuan berdarah Jawa dan Maluku yang baru saja terdiagnosa salah satu dari penyakit Auto Imun yang bernama SKleroderma harus menelan pahit, setelah dirinya gagal menikah dengan lelaki yang paling disayanginya. Namun, semenjak pindah ke Jakarta dan bertemu dengan orang-orang istimewah, Adhis mampu melewati masa-masa terpuruknya. 

persahabatan 5 orang yang akan melalui banyaknya duka dan suka menjadi campur aduk, Skleroderma yang menyatukan mereka.
All Rights Reserved
Sign up to add Mekar Bunga Matahari to your library and receive updates
or
#388rumahsakit
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Transmigrasi Vira [END] cover
Can Marsha melt Zee's heart? (ZEESHA) cover
Become Antagonist cover
Transmigrasi Figuran cover
I want to be loved cover
Dia SAFARA (END) cover
KRYA MORANA cover
TRANSMIGRASI MINEDYLIN [21+] cover
Sorry Mr. Husband cover
Quick Wear; System Umpan Meriam cover

Transmigrasi Vira [END]

72 parts Ongoing

Hi guys. Ini cerita kedua saya^^ (Buat kalian yang gasuka Red flag,kalian bisa langsung tinggalin lapak ini ya☺️Kalo kalian gasuka,gaperlu komen-komen,KALIAN LANGSUNG AJA TINGGALIN LAPAK INI.Terimakasih.) [FOLLOW SEBELUM MEMBACA] Savira aquilla.seorang gadis bar-bar,julid dan paling utama pecinta cogan.bertransmigrasi ke tubuh orang lain?!dan yang paling parah adalah dia bertransmigrasi ke dalam tubuh seorang gadis centil,ber-make up tebal,caper kepada abang-abangnya dan mengejar seorang lelaki yang sudah punya pacar tapi dia berstatus sebagai tunangannya. Queenara Gabriella namanya. Bagaimana kisah Vira selanjutnya? penasaran? langsung baca><