42 parts Complete Aku ingin pulang, kembali menuju masa lalu yang kutinggalkan dan yang mengusirku. Pulang, pulang, pulang. Aku pulang untuk mencoba jatuh cinta lagi. Aku pulang untuk menemukanmu kembali,aku yakin kau adalah orang yang tepat untuk aku cintai setelah dia melukaiku. Langkah pertamaku tertuju padamu, yang paling aku percayai tidak sama dengannya.