I Don't Wanna Die Yet!
  • Reads 173
  • Votes 50
  • Parts 17
  • Reads 173
  • Votes 50
  • Parts 17
Ongoing, First published Oct 17, 2024
Mature
1 new part
Hai, aku Arabella, seorang karyawan di perusahaan yang memproduksi perkakas dan alat rumah tangga. Nama perusahaan ini adalah Jaya Tools & Equipment yang biasa disingkat JTE. JTE adalah anak dari sebuah perusahaan raksasa dengan bisnis yang menggurita di tanah air ini, Sadawira Group, yang menguasai berbagai macam jenis bisnis yang tidak aku ketahui detilnya.

Aku bekerja pada divisi marketing, tapi jobdeskku jauh dari kegiatan pemasaran. Hal yang wajar karena identitas perusahaan ini tak ada hubungannya dengan perkakas rumah tangga. Semua yang diketahui publik tentang perusahaan ini adalah palsu. Dimulai dari identitas perusahaan hingga aktivitas perusahaan ini, semua hanyalah kedok demi menutupi tubuh aslinya.

JTE dan Sadawira Group menyembunyikan rahasia yang lebih pekat dari pada malam, rahasia yang harus aku dan semua karyawan di JTE bawa sampai ke liang lahat.

18+
mengandung kata-kata kasar dan beberapa adegan yang tidak cocok  bagi anak di bawah umur!!
All Rights Reserved
Sign up to add I Don't Wanna Die Yet! to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Drapetomania cover
Smitten [Published by Karos] cover
passing through  cover
Villainess On Set cover
A Brilliant Madness #1 cover
janda seksi cover
Why The Sun Rises cover
ETyNU - Esai Tentang yang Nyaris Usai  | GEMINI vol. 1 cover
Catching Feelings cover
Mafia  "Markhyuck"  cover

Drapetomania

19 parts Complete Mature

Seri 1 Kambodija That's the funny thing about trying to escape. You never really can. Maybe temporarily, but not completely (Jennifer L. Armentrout, Onyx). But let me see how much you want me to stay, and let me see how easy i escape from you ― From Jillia (Kalila) to her husband Written in Bahasa