The Secret Chapter
  • Reads 11,711
  • Votes 632
  • Parts 10
  • Reads 11,711
  • Votes 632
  • Parts 10
Ongoing, First published Oct 23, 2024
𝗖𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗶𝗻𝗶 𝗯𝗲𝗿𝗴𝗮𝗻𝘁𝗶 𝗷𝘂𝗱𝘂𝗹 𝗱𝗮𝗿𝗶 '𝗠𝗲𝗻𝗷𝗮𝗱𝗶 𝘁𝘂𝗻𝗮𝗻𝗴𝗮𝗻 𝗮𝗻𝘁𝗮𝗴𝗼𝗻𝗶𝘀?? ' 𝗺𝗲𝗻𝗷𝗮𝗱𝗶 ' 𝗧𝗵𝗲 𝘀𝗲𝗰𝗿𝗲𝘁 𝗰𝗵𝗮𝗽𝘁𝗲𝗿'

Bagaimana jadi nya jika Nayzira Aurora mengalami transmigrasi kedalam ceritanovel? 

______


Nayzira Aurora adalah gadis yatim piatu , gadis yang yang mulai hidup sendiri di saat usianya menginjak 16 tahun itu memiliki otak yang cerdas, akan tetapi sangat di sayangkan, gadis itu harus meregang nyawa saat umurnya 18 tahun. seakan dunia tak mengijikan gadis itu mati, dia kembali lagi tetapi dengan raga yang berbeda. dia menempati raga figuran novel!!! 


______



Nayzila Aurisya adalah salah satu tokoh di novel ' lavender '. dia berperan sebagai tunangan antagonis pria dalam novel. Nayzila Aurisya mati terbunuh di tangan tunangan nya sendiri akibat menjadi pelampiasan tunangan nya karna tidak berhasil mendapatkan pujaan hatinya. 
  

Nayzira bersumpah akan menghancurkan jalan cerita novel sampah itu, dia akan membuat antagonis pria bertekuk lutut di hadapan nya. Dia tidak peduli dengan tokoh lain, asalkan dia tidak mati menggenaskan seperti  cerita asli di dalam novel, apa pun akan dia lakukan, termasuk menaklukkan tokoh antagonis pria dalam novel.



⚠⚠ 𝙘𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙄𝙣𝙞 𝙥𝙞𝙣𝙙𝙖𝙝 𝙙𝙖𝙧𝙞 @𝙉𝘼𝙕𝘼𝘿𝙄𝙉 𝙆𝙀 @𝙉𝘼𝘿𝙄𝙉𝘼145
𝙎𝙊𝘼𝙇𝙉𝙔𝘼 𝘼𝙆𝙐 𝙐𝘿𝘼𝙃 𝙂𝘼𝙉𝙏𝙄 𝘼𝙆𝙐𝙉 𝘽𝘼𝙍𝙐. 
𝘼𝘿𝘼 𝙔𝘼𝙉𝙂 𝘽𝙀𝙍𝘽𝙀𝘿𝘼 𝘿𝘼𝙍𝙄 𝘼𝙇𝙐𝙍 𝙎𝙀𝙈𝘽𝙀𝙇𝙐𝙈 𝙉𝙔𝘼, 𝙆𝘼𝙍𝙉𝘼 𝘼𝙆𝙐 𝙈𝙀𝙈𝙐𝙏𝙐𝙎𝙆𝘼𝙉 𝙐𝙉𝙏𝙐𝙆 𝙈𝙀𝙍𝙊𝙈𝘽𝘼𝙆𝙉𝙔𝘼.



Picture by Pinterest


ᴛᴀᴜ ʟᴀʜ ʏᴀ ᴛᴜʟɪsᴀɴ
All Rights Reserved
Sign up to add The Secret Chapter to your library and receive updates
or
#137sekolah
Content Guidelines
You may also like
Mengambil Peran Viola Si Antagonis! by princessfinn_
12 parts Ongoing
Apa kalian percaya dengan adanya perpindahan jiwa?. Aurora Hailey adalah gadis yang sangat membenci cerita yang bertemakan transmigrasi.Aurora hanya bagian dari salah satu diantara banyaknya pengemar novel garis keras yang menyukai cerita bergandre fiksi remaja dan hal hal yang berbau romantis,cerita yang bertemakan perpindahan jiwa bukanlah termasuk bagian favoritnya lebih tepatnya tidak akan pernah menjadi bagian dari barisan koleksi novel di kamarnya. "Gue ngak suka baca novel yang begituan"Aurora menolak buku yang di sodorkan oleh temannya. "Cerita yang bertemakan transmigrasi lagi marak dikalangan pernovelan Ra,coba aja lo baca sekali pasti ketagihan kayak gue"temannya kembali menyodorkan buku itu. Dengan sedikit kasar Aurora mengeser buku itu lagi,"Ogah gue mah". Namun siapa sangka ketika malam harinya kejadian buruk menimpa Aurora, apartemen yang ia tempati hangus terbakar dan malangnya gadis itu terjebak di dalamnya. Asap yang memenuhi ruangan itu menyadarkan Aurora dari tidur lelapnya,gadis itu tertidur setelah menangis meratapi nasib buruk yang menimpa toko antagonis di novel yang dirinya baca sebelum tidur. Aurora membuka paksa matanya yang masih terasa perih,udara terasa semakin menipis bahkan gadis itu merasa kesulitan untuk meraup udara di sekitarnya. Mata Aurora terbuka lebar ketika melihat kobaran api yang sudah membakar habis pintu kamarnya,di atas kasur gadis itu melihat jelas bahwa tempat itu sudah di kelilingi oleh api yang sudah menghanguskan hampir seluruh isi apartemen miliknya. Aurora beranjak dari tidurnya,menatap sekeliling dengan panik,mencari celah mencoba berlari untuk menyelamatkan diri namun naas saat ingin menerobos kobaran api itu,bunyi ledakan besar menghantam tubuh Aurora hingga terpental jauh,gadis itu terbaring lemah hingga sedikit demi sedikit kesadaran terenggut darinya,matanya perlahan mulai terpejam deru nafas gadis itu pun perlahan melemah. Aurora Hailey menjadi korban dari kebakaran tersebut. 🍂🍂🍂 Next>>
You may also like
Slide 1 of 10
HELENA  cover
Aeris Joevanna cover
Gradasi Hati  cover
Aitaaza Transmigration  cover
Menjadi Istri Antagonis cover
STRANGER cover
Mengambil Peran Viola Si Antagonis! cover
A - ZER0 cover
She Is Antagonis cover
Istri Nakal Gus Afan cover

HELENA

15 parts Ongoing

"ini beneran jadi pembantu,kocak amat malah jadi pembantu anying" gadis bernama laras citikarisa yang melompat dari gerbang dan menghantam batu dan meninggal di tempat. Bertransmigrasi menjadi pembantu?emang nya seru? baca beb