The Liar Princess
  • Reads 62
  • Votes 23
  • Parts 6
  • Reads 62
  • Votes 23
  • Parts 6
Ongoing, First published Oct 24, 2024
Jauh di dalam Istana Obsidian yang megah dan penuh kemewahan namun diam-diam diambang kehancuran, terdapat seorang putri hidup dalam keterasingan. Mempunyai wajah cantik yang menawan tanpa cela dan tak tersentuh, menyembunyikan kerapuhan jiwa yang terbebani oleh sebuah rahasia besar yang seharusnya tidak boleh terungkap.
Tidak ada yang tahu kebenaran tentang Armeria Vier Kraftvoll.
Gadis itu bukan sekadar putri seorang selir, yang diabaikan oleh ayahnya dan dicemooh oleh bangsawan kerajaan. Di balik penampilan luarnya yang dingin, tersimpan sebuah kebenaran yang terpendam. Sebuah kebenaran yang seharusnya dapat mengubah nasib dunia. Namun kebenaran itu adalah sebuah kutukan bagi Putri Armeria. Sebuah rahasia yang membuatnya hidup dalam kesendirian, sebuah beban yang tidak akan pernah bisa dia bagi pada satu orangpun.
Rahasia inilah, yang akan selalu melekat pada dirinya, yang akan mengikat takdir Putri Armeria dengan Augen Starksten.
Pria itu adalah ksatria yang seharusnya tidak pernah mencintainya, orang yang akan berdiri paling jauh darinya, yang selalu salah menilainya, dan selalu meremehkannya. Namun, takdir keduanya, yang diikat oleh tangan-tangan yang kejam, tidak akan pernah lepas dari jalinan kesalahpahaman dan tragedi. Maka, ketika dunia bergerak menuju kehancuran, dua hati yang seharusnya bisa saling menyelamatkan malah terkoyak, dan hanya menyisakan duka di baliknya.
All Rights Reserved
Sign up to add The Liar Princess to your library and receive updates
or
#479ksatria
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
SERA cover
Brondong Next Door (TAMAT) cover
DADDY BE MINE [21+] cover
FD (21+) cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
XAVERIUS  cover
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya {21+} END cover
Forbidden Love: KAISER cover
Obsession cover
Ohh Adik Tiriku💦(21+) cover

SERA

38 parts Ongoing

Sera Abigail, menjual tubuhnya demi bertahan hidup pada pria-pria yang haus pelarian. Hingga takdir membawanya pada seseorang yang salah, ayah dari sahabatnya sendiri. Seorang pria dengan kehidupan sempurna, mapan, berwibawa, dan sudah berkeluarga. Di balik hubungan terlarang yang mulai menjeratnya, Sera menyimpan satu tujuan lain, mengungkap kebenaran tentang kematian ibunya. Akankah Sera terus tenggelam dalam hubungan terlarang atau melepaskan perlindungan semu yang selama ini ia genggam?