Choice of the Heart [On Going]
  • Reads 202
  • Votes 12
  • Parts 39
  • Reads 202
  • Votes 12
  • Parts 39
Complete, First published Oct 27, 2024
1 new part
Ada seorang gadis muda, yang terjebak dalam dilema cinta. Gadis itu bernama Nadira Keysa Humaira. Biasanya dipanggil Nad. 

Saat dirinya menuntut ilmu, dia bertemu dengan seorang pria. Prianya bernama Aryan Rifki Az-Zhafran

Perempuan itu bingung memilih antara Aryan, yang menjadi cinta pertamanya. dan Ishraf, pria yang dipilih orang tuanya. Pilihannya akan mengubah hidupnya selamanya. Romantis, drama, dan keputusan yang sulit baginya. Apakah Nadira akan memilih hatinya atau kewajibannya?"
All Rights Reserved
Sign up to add Choice of the Heart [On Going] to your library and receive updates
or
#68pondokpesantren
Content Guidelines
You may also like
Kamulah Lelaki Idaman{END} by rikamufita
34 parts Ongoing
Sinopsis Menceritakan kisah seorang gadis yang mengidolakan sosok yang begitu masyaAllah memang untuk dijadikan idola. gadis itu, hanya dapat berharap semoga dipertemukan dengan sang idola, namun takdir tak ada yg tau ternyata setelah pertemuan pertama itu dia akan selalu bertemu dengan sang idolanya, tapi lagi-lagi dia sadar akan satu hal bahwa dia dan sang idola itu, berbeda dalam segala hal mulai dari sikap,nasab dll. lagi dan lagi apalah daya dia hanya gadis tomboy yg suka bikin onar yang entah sedari kecil kagum dengan sosok anak kecil yg dia lihat di Layar tv sampai suatu ketika dia sadar bahwa telah begitu jauh dari Rabbnya itupun disadarkan oleh sosok yang sama, saat dia tanpa sengaja melihat tausiyah di hp Takdir tak ada yang tau apa yang akan terjadi selanjutnya✌😁penasaran gk?? ikutin ceritanya sampai selesai y "Habib ana tidaklah pantas bersama habib ini salah, ini sebuah kesalahan,ana takut mereka tidak suka dengan-------" ucapku "dengar ukhti pantas tidak pantasnya seorang hamba bersanding itu sebenarnya bukan kita yang menilai tapi Allah,manusia boleh menilai kita buruk tapi Allah tidak kan? lebih baik buruk dimata manusia dari pada buruk dimata Allah dan kita hidup untuk Allah bukan untuk mereka,dengar perempuan dinikahi atas 4 perkara: karena hartanya, keturunannya, kecantikannya dan agamanya. yang terakhir yang jadi pertimbangan ana, agama ukhty insyaAllah baik maka tidak ada alasan lagi bagi ana untuk tidak memilih ukhty,soal masa lalu ana nggak melihat masa lalu ukhty yang ana liat adalah masa depan ukhty,jika pun tentang Agama masih belum baik kita sama-sama saling memperbaiki diri sampai jannahNya" ucapnya semoga suka guys
"IBADAH MU MELULUHKAN HATI KU" by wixtyzn
9 parts Ongoing
"𝙱𝙰𝙶𝙰𝙸𝙼𝙰𝙽𝙰" 𝙰𝚔𝚞 𝚋𝚒𝚜𝚊 𝚋𝚎𝚛𝚝𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚑 𝚋𝚒𝚊𝚜𝚊-𝚋𝚒𝚊𝚜𝚊 𝚜𝚊𝚓𝚊,𝚓𝚒𝚔𝚊 𝚜𝚎𝚗𝚢𝚞𝚖𝚊𝚗𝚖𝚞 𝚖𝚎𝚖𝚋𝚊𝚠𝚊 𝚔𝚎𝚗𝚊𝚗𝚐𝚊𝚗 𝚢𝚊𝚗𝚐 𝚝𝚊𝚔 𝚋𝚒𝚜𝚊 𝚔𝚞 𝚕𝚞𝚙𝚊:) M.FAQIH FERBIANSYAH AL-FARUQ Adalah pria tampan dan pemalu yang menjadi putranya kiyai hasan dari ponpes ma'had toriqul jannah. Ia mempunyai adik perempuan yang bernama keyla as-ayifa. Takdir yang menentukan bertemunya sosok gadis cantik bernama tsania syasya liya filza xelaf dengan m.faqih febriansyah al -faruq Syasya yang terlahir dari keluarga terkaya di kota nya. Ia merupakan anak ke empat dari empat saudara,kakak yang pertama bernama "Rvan alqi al-faruk yang kedua bernama "alisya sofyani vlavia yang ketiga bernama "asyka andra vlavo xelaf dan yang terakhir adalah syasya. Faqih mencintai seorang wanita yang benama syasya dengan agamanya. Syasya juga mencintai faqih namun ia mencintai faqih secara diam" Apakah takdir menyatukan mereka,? Atau pun tidak!!! ⚠️🅆🄰🅁🄽🄸🄽🄶⚠️ JANGN DI COPY YA CERITA KU, YANG COPY ANGKAT KAKI.!!!" GAK NGUSIR CUMAN NGINGETIN AJA,! ⚠️Judul awal⚠️{"CINTA DALAM DIAM} Jangan lupa kasih vote di setiap bab gess,,, biar aku makin semangat buat upload cerita. Jangan lupa di baca!!! Mampir aja ke ig aku @_wixtyzn_ Nnti bakal upload cerita baru lagi kok kalau udh nye selesain cerita ini Makasih yah udah di baca
You may also like
Slide 1 of 10
I'm Alexa cover
Kamulah Lelaki Idaman{END} cover
Tuntun Aku Gus! (End) cover
My Dangerous Junior cover
"IBADAH MU MELULUHKAN HATI KU" cover
FIX YOU cover
MAHESA cover
Buku Harian Aisyah cover
Tell Me cover
Gus Abinaya cover

I'm Alexa

59 parts Ongoing

⚠️ BIASAKAN FOLLOW SEBELUM MEMBACA ⚠️ - - Belum sampai diambang pintu kantin Alexa kembali berhenti, lalu melepaskan pecahan beling yang menancap pada sepatunya tanpa rasa ngilu. Setelah itu ia melepaskan sepatunya, terlihatlah kaos kaki putihnya yang sudah berubah warna menjadi merah darah membuat orang-orang yang masih memperhatikan nya kembali meringis. Baru satu langkah, sepatunya sudah berada di genggaman seseorang dan tubuhnya tiba-tiba melayang. Alexa sedikit tersentak saat wajah seorang lelaki begitu dekat dengannya, bagaimana tidak? Jika sekarang posisinya sedang berada di gendongannya dengan ala bridal. Tangan Alexa otomatis melingkar di leher laki-laki itu, mencari pegangan karena takut terjatuh. Apalagi sekarang ia hanya digendong menggunakan satu tangan, bayangkan hanya tangan kanannya saja yang menopang kaki Alexa, sedangkan tangan kiri laki-laki itu menjinjing sepatunya. - - #1 transmigrasi (051224) #5 fiksi (110125) #1 partnerincrime (221224) #5 narkoba (241224) #1 anakmotor (241224) #1 motor (080125) #1 gengmotor (030125) #2 acak (140125) #3 fiksiremaja (090125) #8 sekolah (110125) #1 cintasma (140125) #1 fiction (170125) #9 love (170125) #2 cintasekolah (190125) #3 geng (200125)