Tiri [Pinksoz/Royeon]
  • Reads 18,638
  • Votes 3,657
  • Parts 21
  • Reads 18,638
  • Votes 3,657
  • Parts 21
Ongoing, First published Oct 31
6 new parts
Genre: Romance.

Ahyeon begitu menyayangi sang Ibu. Bagi Ahyeon, tak ada yang sanggup menggantikan sosok yang penuh cinta dan kehangatan, meski kini Tuhan sudah memanggilnya. 

Kepergian sang Ibu meninggalkan ruang kosong yang tak terisi, sebuah kehilangan yang selalu terasa di sudut hatinya.

Namun, Ahyeon sadar bahwa dia tak bisa egois. Dia tahu bahwa sang Ayah juga merasakan kesepian yang sama, butuh seseorang yang bisa menemani di hari-hari mendatang. Meski sulit, Ahyeon ingin ayahnya menemukan kebahagiaan lagi, seirin waktu yang terus berjalan.

Jadi apa masalahnya?

Calon mamah barunya lebih muda setahun darinya!?!


"AYAHHH~!! YANG BENER AJAA?!"


"Kak Ahyeon, siapa yang mamah muda sih!! Aku adik tiri!!"



.

.

.

.


[TIDAK ADA HUBUNGANNYA DENGAN KEHIDUPAN NYATA. SELURUH CERITA ADALAH FIKTIF.]
All Rights Reserved
Sign up to add Tiri [Pinksoz/Royeon] to your library and receive updates
or
#69happy
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Hantu Tampan Nakal cover
THE V •° BABY MONSTER  cover
Oneshoot cover
PSYCHOPATHIC GIRL  cover
SEVEN SHOTS cover
My Husband My Badboy! 21++  cover
Hyper cover
JEFFREY D'ALBERTO(18+ - 21+) (END)  cover
MY MUSE [Finish] ✔ cover
ONESHOT | RUKAHYEON cover

Hantu Tampan Nakal

39 parts Ongoing

#Dewasa