Jodoh Sekampus (On Going)
23 parts Ongoing Jatuh cinta identik dengan sebuah rasa yang menggebu-gebu.
Bagi Rayyan, jatuh cinta itu mudah, yang belum ia rasakan adalah jatuh hati. Hampir semua laki-laki sulit menundukan pandangan mata.
Bagi Dian, menahan lisan itu mudah, namun sangat sulit mempertahankan kekosongan di hatinya. Perempuan cenderung melibatkan hati.
Kisah fiktif ini diperankan oleh tokoh bernama Diandra Lee (cewek berhijab blasteran Indo-Korea) 🇰🇷🇲🇨 dan Rayyan Hassan Al Fatih (mantan santri asli Indonesia)🇲🇨
Pertemuan mereka selalu singkat. Tapi, dapat mengantarkan mereka hingga hari akad.
Cerita ini bukan hanya tentang Rayyan dan Dian. Tapi juga orang-orang di sekitar mereka.
~
🏅#2 Kampus - 22082021
🏅#8 Fiksi - 28082021
Cover by me, Canva.
❗cerita ini jangan di plagiat ya❗