Lokapala Chapter 0 - Dwarapala
  • Leituras 16,202
  • Votos 1,223
  • Capítulos 8
  • Leituras 16,202
  • Votos 1,223
  • Capítulos 8
Concluído, Primeira publicação em abr 26, 2015
Di Indonesia masa depan, sekelompok anak remaja dididik khusus oleh pemerintah untuk melawan ancaman dari makhluk-makhluk yang menyeberang dari fenomena 'kabut darah'. Putu Oka adalah salah satu dari sekian banyak anak yang dididik dalam program rahasia bernama 'Dwarapala'. Namun kegemilangan demi kegemilangan yang selama ini ia dapat dalam tugasnya harus segera digantikan kejatuhan yang pahit, menyakitkan, dan menyengsarakan.
Todos os Direitos Reservados
Inscreva-se para adicionar Lokapala Chapter 0 - Dwarapala à sua biblioteca e receber atualizações
ou
#336superhero
Diretrizes de Conteúdo
Talvez você também goste
Seluruh Keluarga Mendengar Pikiranku Menjadi Gila, Aku Hanya Bertugas Minum Susu, de Ratu5321
125 capítulos Em andamento
Lu Chaochao melakukan perjalanan melalui sebuah buku. Ia terlahir kembali sebagai umpan meriam yang tenggelam dan identitasnya digantikan oleh sang pahlawan wanita. Sang pahlawan mengorbankan kerabatnya sendiri demi keadilan dan melaporkan ibu angkat serta kakeknya karena bersekongkol dengan musuh, yang berujung pada musnahnya seluruh keluarganya. Sang pahlawan wanita membawa kembali ibu kandungnya, melarikan diri dari ayahnya yang bajingan, dan menjalani kehidupan bahagia dan harmonis. Hanya seluruh keluarga Lu Chaochao yang menjadi batu loncatan. Lu Chaochao menatap ibunya yang telah menjadi PUA selama bertahun-tahun, ["Bu, suamimu tercinta sedang menunggu gundiknya melahirkan seorang anak. 】 Ibu yang berotak cinta itu sudah bangun! Lu Chaochao menatap saudara laki-lakinya yang cacat dan mendesah: [Kakak, kamu dipaksa untuk dituang air seni dan selangkanganmu dibor, kamu sangat cantik, kuat dan menyedihkan! Untungnya, aku bisa menyembuhkan kakimu! 】 Berbalik, saudara laki-laki tertua memenangkan tiga hadiah pertama berturut-turut dan menginjak semua orang berbakat di Beijing. [Kakak kedua, kamu mempercayai orang yang salah.] [Sahabatmu adalah gundik ayahmu yang bajingan! 】 【Kakak ketiga, kamu sengaja dibuat tidak berguna. Kamu tidak berpendidikan, kecanduan judi, dan akhirnya berubah menjadi babi manusia. 】 Lu Chaochao mengeluh dan mendapati bahwa seluruh keluarganya telah mengubah nasib mereka melawan segala rintangan. Bajingan itu bercerai, dan ketiga saudara laki-lakinya menjadi orang-orang yang luar biasa! Bahkan ketika dia memegang botol di mulutnya, dia dikagumi seluruh dunia! ●●● Judul Asli : 全家偷听我心声杀疯了,我负责吃奶 Penulis : 夏声声 Chap 1056 End 🍁 [Selamat Membaca 🍁]
Talvez você também goste
Slide 1 of 10
UNDER WATER cover
Dream Walker [END] cover
Seluruh Keluarga Mendengar Pikiranku Menjadi Gila, Aku Hanya Bertugas Minum Susu cover
Yatra Sanchara cover
3141 : The Dark Momentum [Selesai] cover
Gladiola {Wattys Award Winner} cover
Secret Dimension [✓] cover
Review: Tes Susunan Otak cover
Hertz ✓ cover
Astrophile :: [BBB] - Solar cover

UNDER WATER

80 capítulos Concluído

[Pemenang Wattys 2021 Kategori Fantasi dan Dunia Paling Atraktif] Ketika dunia telah lenyap bersama sejarah jauh tertimbun berselimutkan perairan tanpa ujung, maka pohon Azera memberi secerca harapan untuk bertahan. Manusia yang tersisa mulai membangun peradaban dari nol di bawah naungan pohon Azera. Pohon Azera ialah tonggak kehidupan mereka. Hamparan air ancaman mereka. Tak ada tanah 'tuk dijejaki karena tanah hanyalah sebuah mitos belaka. (Perlu perbaikan) Poto dari Pinterest