JUNGLE EXPLORER : Looking For the Lost City
  • Reads 2
  • Votes 0
  • Parts 1
  • Reads 2
  • Votes 0
  • Parts 1
Complete, First published Nov 09, 2024
Mature
Jake Costin Vander, seorang arkeolog muda yang memutuskan untuk bergabung dengan sebuah lembaga ekspedisi "Jungle Explorer" dalam menjelajahi hutan amazon yang berbahaya dan penuh misteri untuk mengungkap keberadaan sebuah kota peradaban kuno yang telah hilang. Kota legendaris ini diyakini menyimpan kekuatan luar biasa dan harta karun yang tak ternilai, namun tak ada seorang pun yang berhasil menemukannya, dan banyak penjelajah yang hilang dalam pencarian mereka.

Para ekspedisi yang terdiri dari 14 orang dibagi menjadi 3 tim, masing masing anggota memiliki keahlian dan tugas dimasing masing bidang. saat menjelajahi hutan yang lebat, mereka mulai merasakan keanehan dalam hutan tersebut mulai dari suara suara aneh hingga rasa akan diawasi seseorang. Begitu sampai di daerah yang sedikit lapang mereka memutuskan untuk mendirikan camp peristirahatan, dan dipagi harinya tiba tiba sekelompok suku kanibal penghuni hutan amazon menyerang camp mereka, dalam kondisi ini tim penjelajah terpencar untuk menyelamatkan diri dari serbuan tersebut.

Jake dengan timnya terpisah dengan regu lain karena menyelamatkan diri masing-masing, dari sinilah berbagai tantangan mulai berdatangan, apakah regu Jake dapat bertemu dengan regu lainnya? dan apakah pencarian kota legendaris akan berhasil?
All Rights Reserved
Sign up to add JUNGLE EXPLORER : Looking For the Lost City to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Kehidupan Ketiga Cale Henituse cover
Transmigration cover
[End] Open a Hotpot Restaurant in a disaster world cover
Young Soul Again || Time Travel  cover
FATE [Boel] cover
Mo Dao Zu Shi (GRANDMASTER Of DEMONIC CULTIVATION  cover
transmigrasi boy (Terbit) cover
TRANSMIGRASI KAYLA[END] cover
TRANSMIGRASI SALSA (SEGERA TERBIT) cover
TRAIL THE UNBOUND SOUL | Fangs of fortune cover

Kehidupan Ketiga Cale Henituse

67 parts Ongoing

Setelah kelompok Cale hidup bahagia dan bebas dari para pemburu. Mereka pergi satu persatu karna umur mereka. Cale yang sudah memperkirakan meski dia akan mati itu sudah cukup untuk melanjutkan hidup pemalasnya di alam yang damai. Namun nyatanya takdir mempermainkannnya kembali. Dia terseret ke sebuah dimensi yang berisikan para ninja. Menjadi seorang anak yang berumur 9 tahun. Dan dia menyadari dia terseret ke sebuah cerita komik terkenal "Naruto". Tanpa tahu fakta unik mengenai tubuh barunya. Cale: Dasar Dewa Bajingan akan ku cabut rambutmu sampai botak. Aku hanya ingin hidup pemalasku dikembalikan... Terinspirasi dari Tocf x Naruto Shippuden milik @wnurfadhillah26